Tag: isu prioritas

Jokowi: Konfirmasi kehadiran 17 kepala negara di G20 menggembirakan

Presiden Joko Widodo menyatakan telah menerima laporan bahwa 17 kepala negara mengonfirmasi akan menghadiri KTT G20 Indonesia di ...

Presiden Jokowi tiba di Bali usai lawatan dari KTT ASEAN

Presiden Joko Widodo telah mendarat di Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai, Bali pada Minggu malam usai melakukan lawatan dari Kamboja untuk ...

Isu prioritas Indonesia sebagai Ketua ASEAN 2023

Indonesia kembali menjadi Ketua ASEAN pada 2023, meneruskan tanggung jawab kepemimpinan dari Kamboja. Keketuaan Indonesia di ASEAN akan fokus ...

Round Up - Persiapan Indonesia sambut pimpinan G20 di Bali

Sejumlah baliho bernuansa warna biru dan merah memeriahkan beberapa titik di sepanjang jalan menuju komplek ITDC, Nusa Dua, Bali. Terlihat juga ...

Dewan Eropa tekankan kerja sama saling menguntungkan di G20

Dewan Eropa akan menekankan pentingnya kerja sama yang saling menguntungkan saat menghadiri KTT G20 di Bali. “Saya akan hadir di KTT G20 ...

G20, saatnya Indonesia menjadi middle power jembatan Barat dan Timur

Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-17 G20 akan diselenggarakan di Bali pada 15-16 November 2022. Dengan mengusung tema Recover Together, Recover ...

Skadron Udara 4 siagakan sejumlah pesawat untuk kelancaran KTT G20

TNI Angkatan Udara Skadron 4 Lanud Abdulrachman Saleh Malang menyiagakan empat pesawat untuk mendukung kelancaran Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 ...

Delegasi G20 nilai Indonesia berkomitmen tinggi dukung transisi energi

ANTARA - Delegasi dari sejumlah negara anggota G20 menilai komitmen Indonesia terhadap transisi energi berkelanjutan sangat tinggi. Sebagai salah ...

Roundup - Indonesia tegaskan upaya dekarbonisasi jelang KTT G20

Pada lima hari menjelang Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 di Bali, Indonesia menggemakan kegiatan berkaitan dengan upaya pembangunan yang sejalan ...

Pertamina pastikan layanan BBM dan LPG tetap diprioritaskan selama G20

Direktur Utama Pertamina Patra Niaga, Alfian Nasution menyatakan layanan Bahan Bakar Minyak (BBM) dan Liquefied Petroleum Gas (LPG) atau gas bumi ...

Menkes G20 sepakat bentuk Pandemic Fund

Menteri Kesehatan yang tergabung dalam anggota G20 menyepakati pembentukan Pandemic Fund untuk menanggulangi kesenjangan anggaran penanganan pandemi ...

Presiden tegaskan situasi Myanmar tidak boleh ganggu kerja sama ASEAN

Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyampaikan bahwa situasi di Myanmar tidak boleh mengganggu perjalanan atau kerja sama ASEAN. “Dalam sesi ...

Pemerintah siapkan enam isu prioritas kerja sama sosial budaya ASEAN

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy mengatakan pemerintah menyiapkan enam isu prioritas yang ...

Luhut sebut kemungkinan Putin hadiri KTT G20 secara virtual

Ketua Bidang Penyelenggaraan Acara G20 Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan kemungkinan Presiden Rusia Vladimir Putin atau perwakilannya ...

Pertemuan keempat siap digelar, Airlangga sambut delegasi Sherpa G20

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menyambut para delegasi yang akan menghadiri pertemuan keempat Sherpa G20 di ...