Tag: isolasi mandiri

Gedung SMKN 61 Jakarta jadi lokasi isolasi terkendali di Pulau Tidung

Gedung Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 61 Jakarta menjadi lokasi isolasi terkendali bagi warga terkonfirmasi positif COVID-19 di Kelurahan Pulau ...

Plasma konvalesen hingga Ivermectin dicabut dari buku pedoman medis

 Ketua Kelompok Kerja (Pokja) Infeksi Perhimpunan Dokter Paru Indonesia (PDPI) Erlina Burhan mengemukakan lima organisasi profesi medis mencabut ...

Polisi pastikan penyelidikan wisatawan terpapar COVID-19 berjalan

Kepolisian Resor Kota (Polresta) Malang Kota memastikan proses penyelidikan terus berjalan terkait adanya wisatawan yang mengaku terpapar virus ...

Kabaharkam minta masyarakat tak panik hadapi lonjakan omicron

Kepala Badan Pemelihara Keamanan (Kabaharkam) Polri Komjen Pol Arief Sulistyanto meminta masyarakat agar tidak panik di tengah situasi lonjakan kasus ...

Satgas: Pasien positif COVID-19 di Mataram bertambah 178 orang

Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat, menyebutkan berdasarkan data hingga Selasa (8/2) 2022, tambahan pasien ...

Tekan penularan COVID-19 dengan prokes ketat dan vaksinasi

Pakar kesehatan dan Guru Besar Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia Prof. dr. Tjandra Yoga Aditama, SpP(K) mengatakan bahwa penerapan ...

Kasus positif COVID-19 di Bengkulu bertambah 32 kasus

Dinas Kesehatan Provinsi Bengkulu menyebutkan kasus positif COVID-19 di Bengkulu terus bertambah dan hari ini bertambah 32 kasus dan terbanyak ...

Dinas Kesehatan Provinsi temukan 3 kasus positif Omicron di Bengkulu

Dinas Kesehatan Provinsi Bengkulu menemukan tiga kasus Omicron di Bengkulu berdasarkan hasil dari Pusat Penelitian dan Pengembangan Bio Medis ...

Legislator: Jangan kaitkan Omicron dengan momen keagamaan

Anggota DPRD Provinsi Riau Kasir mengatakan kemunculan kasus COVID-19 varian Omicron sebaiknya tidak dikaitkan dengan momen keagamaan. Kasir ...

Kotawaringin Timur tambah posko pengawasan penularan COVID-19

Kepolisian Resor Kabupaten Kotawaringin Timur, Kalimantan Tengah, segera menambah posko untuk pengawasan dalam upaya mencegah meluasnya penularan ...

Kabupaten Cirebon tambah satu kematian dan 88 kasus baru COVID-19

Dinas Kesehatan Kabupaten Cirebon, Jawa Barat, mencatat penambahan satu kematian dan 88 kasus baru terkonfirmasi positif COVID-19, di mana rerata ...

Kasus positif COVID-19 Kabupaten PPU bertambah 12 orang

Jumlah warga yang dinyatakan positif COVID-19 di Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU), Kalimantan Timur, bertambah sebanyak 12 orang, sehingga total ...

Satgas: Klaster Secaba dominasi kasus COVID-19 di Jember

Satgas Penanganan COVID-19 Kabupaten Jember, Jawa Timur. menyebutkan bahwa klaster Sekolah Calon Bintara (Secaba) Rindam V Brawijaya Jember ...

Satgas: BOR nasional capai 24,77 persen

Satuan Tugas (Satgas) Penanganan COVID-19 menyampaikan tingkat keterisian tempat tidur (bed occupancy rate/BOR) nasional mencapai 24,77 persen per ...

Pasien COVID-19 varian Omicron di Pati Jateng dinyatakan sembuh

Seorang ibu rumah tangga di Kabupaten Pati, Jawa Tengah, yang dinyatakan positif COVID-19 varian Omicron dinyatakan sembuh setelah menjalani ...