Tag: iom

Indonesia berbagi pengalaman berantas perdagangan orang

Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak berbagi pengalaman memberantas perdagangan orang dalam ...

IOM kunjungi Medan layani anak-anak pengungsi imigran

Wali Kota Medan HT Dzulmi Eldin menyambut baik kehadiran International Organization for Migration (IOM) yang akan menangani pengungsi imigran dari ...

NTT usulkan pemindahan imigran ke Pulau Ndana

Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Timur mengusulkan agar ratusan imigran gelap dari berbagai negara yang saat ini ditampung di Kota Kupang, ...

AICHR Soroti Kasus TPPO Di NTT

Wakil Gubernur NTT Josef Nae Soi (kiri) berjabatan tangan dengan anggota DPD perwakilan NTT Abraham Paul Liyanto (tengah) didampingi ...

AICHR soroti kasus perdagangan orang di NTT

Komisi Hak Asasi Manusia Antarpemerintah ASEAN (AICHR) menyoroti kasus tindak pidana perdagangan orang (TPPO) yang terjadi di Provinsi Nusa Tenggara ...

Imigran Afghanistan terpaksa tinggal di pinggir selokan

Sejumlah imigran dari Afghanistan mengeluhkan kondisi mereka yang terpaksa tinggal di pinggiran atau di bahu selokan di depan Rumah Detensi Imigrasi ...

Korban perdagangan asal Sukabumi menangis bertemu keluarga

ES (16 tahun), korban kasus tindak pidana perdagangan orang dipertemukan dengan kedua orang tuanya di Gedung Bareskrim Polri, Jakarta, Kamis. ES, ...

Melanie Subono edukasi antiperdagangan orang dari akar rumput

Pegiat sosial yang juga pesohor  Melanie Subono melakukan edukasi anti-perdagangan orang dari akar rumput.  "Saya ingin ...

IOM: Perdagangan orang juga terjadi di dalam negeri

International Organization for Migration (IOM) Indonesia menyebutkan tindak pidana perdagangan orang (TPPO) tidak hanya terjadi pada lintas batas ...

IOM luncurkan program guna cegah migrasi intra-Afrika

Organisasi Internasional bagi Migrasi (IOM) meluncurkan rencana aksi terpadu tiga-tahun untuk mencegah migrasi di intra-Afrika, yang akan diterapkan ...

Kapal migran tenggelam di lepas pantai Tunisia

Patroli pantai Tunisia mengatakan, mereka menemukan mayat lima migran pada Kamis yang kapalnya tenggelam ketika mereka mencoba menyeberangi Laut ...

Menlu RI-Australia bertemu bahas persiapan Bali Process

Menteri Luar Negeri RI Retno Marsudi bertemu dengan Menteri Luar Negeri Australia Julie Bishop di sela-sela rangkaian Pertemuan Menlu ASEAN di ...

1.500 pengungsi tewas di Laut Tengah sepanjang 2018

Sedikit-dikitnya 1.500 pengungsi tewas di Laut Tengah sepanjang 2018, sementara jalur Libya menuju Italia menjadi yang paling mematikan, kata badan ...

PBB serukan bantuan lebih besar untuk pengungsi Rohingya

Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) menyerukan bantuan internasional lebih besar bagi pengungsi Rohingya serta warga penampung mereka di Asia Tenggara ...

Ratusan imigran Afrika telantar di gurun pasir

Hampir 600 imigran Afrika di Aljazair telantar di gurun pasir dengan hampir tanpa makanan dan air sebelum diselamatkan, kata seorang pejabat di ...