Tag: interpol

Kemenkumham akan kejar aset Maria Pauline Lumowa di luar negeri

Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly mengatakan pihaknya akan terus mengejar aset yang dimiliki oleh tersangka pembobol kas BNI Maria Pauline Lumowa ...

Yasonna sebut ada upaya suap agar Maria Pauline tak diekstradisi

Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly menyebutkan bahwa terdapat upaya suap yang dilakukan oleh pihak Maria Pauline Lumowa agar pembobol kas Bank BNI ...

Yasonna sebut jumlah uang yang dibobol Maria Pauline Rp1,2 triliun

Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly menyebut bahwa jumlah uang yang dibobol oleh Maria Pauline Lumowa dari kas Bank BNI pada 2003 lalu sebesar Rp1,2 ...

Tiba di Indonesia, Maria Pauline Lumowa diserahkan ke Bareskrim Polri

Tersangka pembobol kas Bank BNI senilai Rp1,2 triliun Maria Pauline Lumowa langsung diserahkan ke Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Polri, sesaat ...

Pembobol BNI Maria Pauline yang buron 17 tahun tiba di Tanah Air

Buronan pembobol kas Bank BNI senilai Rp1,2 triliun (sebelumnya disebut Rp1,7 triliun) Maria Pauline Lumowa tiba di Tanah Air melalui Terminal 3 ...

Akhir petualangan Maria Pauline Lumowa pembobol Bank BNI Rp1,7 triliun

Maria Pauline Lumowa, buronan pembobol Bank BNI Cabang Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, berdasarkan informasi yang dihimpun dari situs ANTARA sejak ...

Buronan pembobol Bank BNI Maria Pauline diekstradisi dari Serbia

Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly menyelesaikan proses ekstradisi terhadap buronan pelaku pembobolan Bank BNI sebesar Rp1,7 triliun, Maria Pauline ...

Utusan khusus PBB sebut serangan AS ke Soleimani "langgar hukum"

Serangan udara pesawat nir-awak (drone) Amerika Serikat di Irak yang menewaskan komandan militer Iran, Mayor Jenderal Qassem Soleimani dan sembilan ...

Kuasa hukum bantah sembunyikan Djoko Tjandra

Pengacara Andi Putra Kusuma selaku kuasa hukum Djoko Sugiarto Tjandra membantah tuduhan jika dirinya telah menyembunyikan kliennya sebagaimana yang ...

Menko Polhukam perintahkan Kejaksaan Agung dan Kepolisian tangkap Djoko Tjandra

ANTARA -  Menteri Koordinator bidang Politik Hukum dan Keamanan Mahfud MD memerintahkan Kejaksaan Agung dan Kepolisian untuk segera ...

Yasonna: Imigrasi tak bisa cekal terpidana yang tak masuk "red notice"

Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) Yasonna Laoly menjelaskan bahwa Direktorat Imigrasi Kementerian Hukum dan HAM tidak dapat melakukan ...

Selebgram bergaya glamor ditangkap di Dubai terkait penipuan online

Seorang selebgram yang kerap pamer kehidupan glamor-nya ditangkap oleh kepolisian Dubai terkait penipuan siber senilai 350 juta ...

Menkumham sebut tak ada data soal keberadaan Joko Tjandra di Indonesia

nya," ujar Jaksa Agung dalam rapat tersebut.
Baca juga: Menkumham pastikan hadiri sidang Perppu COVID-19 di MK.

3 berkas tersangka kasus ABK dilarung diserahkan tahap 1 ke Kejaksaan

Direktorat Tindak Pidana Umum Bareskrim Polri telah menyerahkan tahap satu berkas perkara tiga tersangka kasus tiga WNI ABK Kapal Long Xing 629 ...

Mantan pejabat Kementerian Perkeretaapian China serahkan diri

Mantan pejabat Kementerian Perkeretaapian China yang dituduh menerima suap akhirnya menyerahkan diri setelah bersembunyi di luar negeri selama tujuh ...