Tag: internasional

Pengamat: Di bawah Trump, Israel akan dapat dukungan lebih besar

Israel akan mendapat dukungan lebih besar untuk melakukan aksinya di wilayah-wilayah pendudukan Palestina jika Donald Trump menang dalam ...

RI-Singapura serukan penghentian kekerasan di Timur Tengah

ANTARA - Indonesia dan Singapura menyerukan penghentian segera kekerasan di Timur Tengah, khususnya Palestina dan Lebanon agar dapat menjaga ...

Sampel Bulan Chang'e-6 terbuka untuk aplikasi domestik

Badan antariksa China telah memulai pengajuan peminjaman spesimen ilmiah Bulan yang dibawa kembali ke Bumi oleh misi Chang'e-6 negara tersebut. ...

Investasi China bantu pengembangan industri di Kamboja

Sekitar 1.273 pabrik industri, atau 54,7 persen dari total pabrik industri di Kamboja menerima investasi dari China, menurut Kementerian ...

"IFRS 17 and Beyond" bahas standar akuntansi internasional baru

Perusahaan BUMN, PT Reasuransi Indonesia Utama (Persero) atau Indonesia Re menggelar pembelajaran standar akuntansi internasional baru yang mengatur ...

Israel serbu kota Jenin dan picu bentrokan dengan warga Palestina

Tentara Israel pada Rabu pagi menyerbu kota Jenin dan kamp pengungsi di Tepi Barat utara yang diduduki sehingga memicu bentrokan dengan warga ...

Wapres Gibran dan PM Singapura diskusikan kerja sama hilirisasi RI

Wakil Presiden RI Gibran Rakabuming Raka dan Perdana Menteri Singapura Lawrence Wong mendiskusikan kerja sama kebijakan hilirisasi Indonesia dalam ...

Majelis Hukama serukan aksi atasi krisis iklim di KTT Azerbaijan

Majelis Hukama Muslimin menekankan bahwa seruan untuk meningkatkan aksi mengatasi krisis iklim merupakan bagian dari spiritual agama, yang ...

BI sebut surplus anggaran Rp55,66 triliun hingga September 2024

Bank Indonesia (BI) mencatat realisasi anggaran mengalami surplus sebesar Rp55,66 triliun per September 2024 atau triwulan III ...

Wamendagri: Daerah harus evaluasi Perda KTR demi kesehatan masyarakat

Wakil Menteri Dalam Negeri Bima Arya Sugiarto menekankan pentingnya daerah mengevaluasi Peraturan Daerah tentang Kawasan Tanpa Rokok (KTR) untuk ...

Mempertahankan kedaulatan negara di Laut Natuna Utara

Laut Natuna Utara pada pekan ketiga Oktober 2024 menghangat akibat hadirnya kapal China Coast Guards (CCG). Kehadiran kapal CCG terdeteksi oleh ...

Pakar: Potensi Trump menang besar karena ada kepenatan terhadap Biden

Pakar hubungan internasional Faisal Karim menilai bahwa kepenatan terhadap pemerintahan Presiden Joe Biden menjadi salah satu faktor yang dapat ...

UIN KHAS Jember dan Universitas Vienna Austria jalin kolaborasi riset

Fakultas Syariah Universitas Islam Negeri (UIN) Kiai Haji Achmad Siddiq (UIN KHAS) Jember berkolaborasi dengan University of Vienna, Austria, dalam ...

Pakar: AS akan berpaling dari Asia Tenggara jika Trump presiden lagi

Pakar hubungan internasional Faisal Karim memandang bahwa Donald Trump tak akan berfokus lagi ke Asia Tenggara dan justru beralih ke Asia Timur ...

1.169 pebulutangkis ikuti Gubernur Cup 2024 di Kudus

Sebanyak 1.169 pebulu tangkis dari berbagai daerah di Indonesia mengikuti kejuaraan bulu tangkis bergengsi Gubernur Cup 2024 yang berlangsung ...