Tag: infeksi virus corona

Panglima TNI sambangi pasien COVID-19 di fasilitas isolasi Semarang

Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto menyambangi pasien COVID-19 yang sedang menjalani karantina di fasilitas isolasi terpusat Rumah Dinas ...

Satuan Tugas Penanganan COVID-19 dorong warga jalani vaksinasi

Ketua Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Letjen TNI Ganip Warsito mendorong warga menjalani vaksinasi agar ketahanan tubuh mereka terhadap penyakit ...

KSP sayangkan rencana aksi demonstrasi pada saat pandemi

Kantor Staf Kepresidenan (KSP) menyayangkan adanya rencana aksi demonstrasi menolak kebijakan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) ...

Pembukaan Olimpiade, dari "Imagine" sampai salut untuk petugas medis

Pada upacara pembukaan Olimpiade yang diselimuti pandemi COVID-19, penyelenggara Tokyo 2020 memberikan penghormatan kepada para pekerja kesehatan ...

Cegah COVID-19, PTPN V mulai pakai GeNose secara massal

PT Perkebunan Nusantara (PTPN) V di Riau terus upaya memperkuat pencegahan penyebaran COVID-19 dengan salah satunya menggunakan alat GeNose untuk ...

Myanmar akan gunakan vaksin China untuk lawan COVID-19 di perbatasan

China mengirimkan dua juta dosis vaksin COVID-19 ke Myanmar pekan ini untuk membantu negara itu memerangi wabah yang berkembang di daerah perbatasan, ...

China laporkan lebih banyak kasus lokal COVID di Provinsi Jiangsu

Provinsi Jiangsu di China timur pada Kamis (22/7) menemukan 12 pasien baru COVID-19 yang terinfeksi di dalam negeri, sehingga total kasus menjadi 23 ...

Cucinelli: Cuti berbayar buat pekerja yang tak mau divaksin

Bos fesyen Italia Brunello Cucinelli menawarkan cuti berbayar enam bulan kepada para pekerjanya yang menolak divaksin COVID-19. Saat pemerintah ...

Pasien positif COVID-19 di NTT bertambah 630 orang

Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 mencatat adanya penambahan 630 orang pasien yang terkonfirmasi positif COVID-19 sehingga bertambah menjadi ...

Tingkat keterisian ruang isolasi pasien COVID-19 di Boyolali menurun

Tingkat keterisian tempat tidur di ruang isolasi pasien COVID-19 di rumah sakit-rumah sakit di wilayah  Kabupaten Boyolali, Provinsi Jawa ...

Kasus COVID meningkat, Singapura kembali perketat pembatasan

Otoritas Singapura akan menghentikan kegiatan makan di restoran dan melarang pertemuan lebih dari dua orang selama satu bulan mulai Kamis (22/7) saat ...

Setengah populasi Australia "terkunci" akibat COVID-19

Lebih dari setengah populasi Australia yang berjumlah 25 juta orang pada Rabu berada di bawah penguncian ketat akibat COVID-19 ketika varian Delta ...

Vietnam setujui transfer teknologi vaksin COVID-19 Rusia dan AS

Vietnam telah mencapai kesepakatan tentang transfer teknologi untuk vaksin virus corona buatan Rusia dan Amerika Serikat, kata pemerintah negara itu ...

Penguncian COVID-19 Australia meluas saat varian Delta menyebar

Dua dari enam negara bagian Australia menjalani penguncian pada Selasa ketika COVID-19 varian Delta menyebar. Negara bagian Victoria memperpanjang ...

BOR rumah sakit rujukan di Jawa Barat turun jadi 79 persen

Tingkat keterpakaian tempat tidur pasien (Bed Occupancy Rate/BOR) di rumah sakit rujukan penanganan COVID-19 di Provinsi Jawa Barat turun ...