Tag: indonesia malaysia

RI-Malaysia sepakat kembangkan studi interkoneksi listrik bawah laut

Pemerintah Indonesia melalui PT PLN dan dua korporasi Malaysia sepakat mengembangkan studi interkoneksi listrik bawah laut untuk mendukung ketahanan ...

Perdana Menteri Thailand kunjungi resor guna pancing sektor pariwisata

Perdana Menteri baru Thailand Srettha Thavisin mengunjungi pulau resor Puket pada Jumat, sebagai kunjungan resmi perdana untuk mendorong rencana ...

Menteri ASEAN sepakati interkonektivitas energi di Asia Tenggara

Menteri Energi ASEAN menyepakati interkonektivitas energi di kawasan Asia Tenggara untuk mendukung ketahanan energi berkelanjutan yang dideklarasikan ...

Indonesia - Malaysia - Thailand sepakati penggunaan mata uang lokal

Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo (kiri) bersalaman dengan Gubernur Bank Negara Malaysia Abdul Rasheed Ghaffour usai menandatangani berkas ...

Bank sentral RI, Thailand, dan Malaysia teken kerja sama uang lokal

Bank Indonesia (BI), Bank Negara Malaysia, dan Bank of Thailand menandatangani kerja sama tentang penguatan penggunaan mata uang lokal dalam ...

PRSI: Kompetisi yang lebih ketat diperlukan untuk regenerasi atlet

Sekretaris Jenderal Pengurus Besar Persatuan Renang Seluruh Indonesia (PB PRSI/Akuatik Indonesia) Ali Patiwiri mengatakan kompetisi yang lebih ketat ...

RI tekankan interkonektivitas untuk memanfaatkan energi lintas negara

Indonesia menekankan interkonektivitas antarnegara ASEAN merupakan isu krusial pada Keketuaan ASEAN 2023 dengan keberagaman energi yang dimilikinya, ...

UOB ungkap tingginya Kekhawatiran perlambatan ekonomi di ASEAN

Riset unggulan UOB ASEAN Consumer Sentiment Study (ACSS) 2023 mengungkap, lonjakan inflasi dan biaya hidup telah memicu kekhawatiran akan ...

OJK: Tingkat ketiadaan keuangan di ASEAN turun jadi 22,6 persen

Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Mahendra Siregar melaporkan  tingkat eksklusi (ketiadaan) keuangan di Association of ...

Satgas Pamtas bantu mengajar di SDN Merakai Panjang batas RI-Malaysia

Prajurit Satuan tugas pengamanan perbatasan (Satgas Pamtas) Yonarmed 10/Bradjamusti membantu menjadi pengajar di Sekolah Dasar Negeri (SDN) 04 Desa ...

Anggota DEN: PHE diharapkan mampu bersaing dengan perusahaan dunia

Anggota Dewan Energi Nasional (DEN) Satya Widya Yudha menyatakan kinerja Pertamina Hulu Energi (PHE) sebagai Subholding Upstream Pertamina yang ...

STY: Saya mempunyai filosofi sepak bola fairplay

Pelatih tim nasional Indonesia U-23 Shin Tae Yong menyinggung filosofi sepak bola fairplay saat menanggapi lolosnya tim Garuda Muda ke semifinal ...

Irjen Kementan dorong gereja bangun sektor pertanian

Inspektur Jenderal (Irjen) Kementerian Pertanian (Kementan) Jan S. Maringka mengatakan pihaknya mendorong gereja untuk aktif berpartisipasi ...

ULM dan UPSI perkuat kerja sama pendidikan Indonesia-Malaysia

Universitas Lambung Mangkurat (ULM) dan Universiti Pendidikan Sultan Idris (UPSI) berkolaborasi untuk memperkuat kerja sama pendidikan ...

ISWA nilai potensi pertumbuhan industri furnitur Indonesia besar

Indonesian Sawmill and Wood Working Association (ISWA) menilai bahwa potensi pertumbuhan industri furnitur Indonesia di pasar global sangat ...