Tag: indonesia china

Bey Machmudin sebut tiket KCJB Rp300 ribu hitungan bisnis KCIC

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Barat (Jabar) Bey Triadi Machmudin menyebut bahwa tiket Kereta Cepat Jakarta Bandung (KCJB) Whoosh sebesar Rp300 ...

Mendag sebut pertemuan Indonesia-China bahas hambatan ekspor pertanian

Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan menyampaikan, Presiden Joko Widodo (Jokowi) bersama Perdana Menteri China Li Qiang melakukan pertemuan ...

KCIC beri promo tiket kereta cepat Rp150.000 lewat aplikasi "Whoosh"

PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) memberikan tarif promo tiket kereta cepat seharga Rp150.000 untuk kelas premium economy melalui aplikasi ...

Forum Bisnis Indonesia-China hasilkan kerja sama 12,6 miliar dolar AS

Forum Bisnis Indonesia-China yang digelar di Beijing pada Senin (16/10) menghasilkan kesepakatan kerja sama senilai 12,6 miliar dolar AS (1 dolar AS ...

Krakatau Steel dan Baowu Group Zhongnan Tanda Tangani Kerja Sama Reaktivasi Fasilitas Iron Steel Making

Beijing (ANTARA) – PT Krakatau Steel (Persero) Tbk bersama Baowu Group Zhongnan menandatangani Nota Kesepahaman kerja sama reaktivasi fasilitas ...

Jubir: Kondisi Luhut Binsar Pandjaitan masih dalam tahap pemulihan

Juru Bicara Menko Kemaritiman dan Investasi (Marves) Jodi Mahardi memastikan kondisi Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan saat ini terus membaik dan ...

Mendag sebut Tiongkok sebagai mitra penting Indonesia

Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan mengatakan bahwa Tiongkok merupakan sumber investasi dan mitra dagang penting bagi Indonesia. Seusai ...

Bima Arya: Putusan MK ibarat jalan tol kepala daerah "nyapres"

Wali Kota Bogor yang juga Ketua Dewan Pimpinan Pusat (DPP) PAN Bima Arya mengibaratkan putusan Mahkamah Konstitusi (MK) yang memperbolehkan calon ...

Presiden Jokowi bertemu PM China Li Qiang

Presiden Joko Widodo (kiri) berjabat tangan dengan Perdana Menteri (PM) China Li Qiang saat mengadakan pertemuan bilateral di Diaoyutai State Guest ...

Presiden Jokowi hadiri Forum Bisnis Indonesia-China

Presiden Joko Widodo menyampaikan sambutan saat menghadiri Forum Bisnis Indonesia-China di Beijing, China, Senin (16/10/2023). Presiden Jokowi ...

Erick Thohir: Pemerintah kaji ulang kebijakan investasi

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Ad-interim yang juga Menteri BUMN Erick Thohir menyebut pemerintah sedang ...

Presiden Jokowi yakin China akan jadi investor utama Indonesia

Presiden Joko Widodo (Jokowi) meyakini China akan menjadi investor utama di Indonesia dalam 1-2 tahun ke depan. "Saya yakin dalam 1-2 tahun ...

Di depan pengusaha China, Jokowi kutip Bruce Lee "knowing not enough"

Presiden Joko Widodo mengutip kata-kata bijak mendiang Bruce Lee, legenda bela diri asal Hong Kong, ketika berbicara soal investasi di Indonesia ...

Presiden Jokowi ke pengusaha China: Jangan khawatir Pemilu 2024

Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta agar para pengusaha China tidak perlu khawatir mengenai kondisi Indonesia saat Pemilu 2024. "Jadi juga ...

Mendag: Kunjungan kerja ke China tingkatkan perdagangan bilateral

Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan mendampingi Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) bertolak ke China pada Senin, dalam upaya ...