Tag: indonesia airasia

Kementerian Perhubungan terbitkan 13 rekomendasi investigasi AirAsia-Lion Air

Direktorat Jenderal Perhubungan Udara Kementerian Perhubungan menerbitkan 13 rekomendasi hasil investigasi kejadian kelalaian jasa penanganan darat ...

Maskapai ajukan 52 penerbangan tambahan selama Lebaran

Empat maskapai telah mengajukan sebanyak 52 penerbangan tambahan selama mudik Lebaran 2016 untuk mengantisipasi lonjakan penumpang. Kepala ...

DPR : sanksi terhadap maskapai sudah tepat

Anggota Komisi V DPR, Mohammad Nizar Zahro menilai langkah pemerintah, Direktorat Jenderal Udara Kementerian Perhubungan memberikan sanksi terhadap ...

Fadli Zon dukung keputusan Kemenhub bekukan Lion dan AirAsia

Wakil Ketua DPR RI Fadli Zon menilai keputusan Kementerian Perhubungan membekukan sementara izin kegiatan pelayanan penumpang dan bagasi PT Lion ...

Penerbangan Airasia berjalan normal di Ngurah Rai

Penerbangan Maskapai Indonesia AirAsia berjalan normal pascapembekuan izin operasi jasa pelayanan penanganan penumpang dan barang di sisi darat ...

Lion pastikan layanan di bandara normal meski izin dibekukan

Maskapai Lion Air memastikan kegiatan operasional pelayanannya di Bandara Soekarno-Hatta tetap berjalan normal meski Kementerian Perhubungan ...

Kemenhub bekukan izin layanan bandara Lion dan AirAsia

Direktorat Jenderal Perhubungan Udara Kementerian Perhubungan membekukan sementara izin kegiatan pelayanan penumpang dan bagasi PT Lion Group dan PT ...

Airasia nonaktifkan supir bus salah turunkan penumpang

Manajemen AirAsia Indonesia menonaktifkan sementara supir bus yang salah menurunkan penumpang AirAsia QZ 509 untuk keperluan investigasi. "Yang ...

AirAsia salah turunkan penumpang internasional di Bali

Pesawat AirAsia QZ509 salah menurunkan penumpang internasional dari Singapura di terminal domestik Bandara Ngurah Rai, Denpasar, Bali. ...

PT GMF AeroAsia lampaui target di Singapore Air Show 2016

PT Garuda Maintenance Facilities (GMF) AeroAsia meraih kontrak senilai 129,5 dolar Amerika Serikat selama Singapore Airshow 2016 atau melampaui ...

Wings Air resmi layani Jambi-Pekanbaru

Maskapai Lion Group yakni Wings Air secara resmi melayani penerbangan rute Jambi-Pekanbaru satu kali setiap hari terhitung sejak Rabu (9/12) dengan ...

Tiga maskapai segera beroperasi di Pekanbaru

Sebanyak tiga maskapai penerbangan akan beroperasi Desember 2015 baik untuk menerbangi rute internasional dan domestik di Kota Pekanbaru. ...

Nam Air "hidupkan" persaingan rute Medan-Pekanbaru

Kehadiran anak usaha Sriwijaya Air yakni PT National Aviation Management (NAM) Air buat hidupkan persaingan pada rute Medan-Pekanbaru, karena selama ...

KNKT ungkap lima penyebab kecelakaan Airasia QZ8501

Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) mengungkap lima faktor penyebab kecelakaan pesawat Indonesia AirAsia nomor penerbangan QZ8501 pada ...

Ngurah Rai ditutup, penumpang serempak minta "refund"

Ratusan calon penumpang rute domestik memadati pusat layanan maskapai penerbangan untuk meminta pengembalian uang tiket atau refund di Bandar Udara ...