Tag: imunisasi mr

Ahli: Imunisasi rubella rendah bisa naikkan risiko bayi lahir tuli

Ketua Perhimpunan Ahli Ilmu Penyakit THT-KL (PERHATI-KL), Jenny Bashiruddin mengatakan cakupan imunisasi penyakit rubella yang rendah di sejumlah ...

Dinkes: Vaksinasi bukan hal baru bagi DIY

Kepala Dinas Kesehatan Daerah Istimewa Yogyakarta Pembajun Setyaningastutie mengatakan bahwa vaksinasi bukan hal yang baru bagi masyarakat di daerah ...

Imunisasi di Jayawijaya-Papua jangan terabaikan karena COVID-19

Kepala Dinas Kesehatan (Kadinkes) Kabupaten Jayawijaya, Provinsi Papua dr Willy Mambieuw mengingatkan petugas medis agar pelayanan ...

14 anak imigran lahir di Pekanbaru selama 2019

Kepala Rumah Detensi Imigrasi Pekanbaru Junior Sigalingging menyatakan bahwa selama tahun 2019 ada 14 anak imigran yang lahir di Pekanbaru, ...

Indonesia akan evaluasi kebijakan anak imigran bersekolah di Pekanbaru

Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Hukum dan HAM akan melakukan evaluasi mengenai kebijakan bagi anak imigran berstatus pengungsi luar negeri, ...

Puluhan anak imigran dapat imunisasi MR di Pekanbaru

Sebanyak 27 anak imigran yang berstatus pengungsi luar negeri telah mendapat imunisasi campak atau measles dan rubella (MR) karena bersekolah di ...

Anak pencari suaka ikut imunisasi MR

Seorang anak imigran pencari suaka menahan sakit saat mendapat imunisasi measles dan rubella (MR) di SDN 159, Kota Pekanbaru, Riau, Kamis ...

Anak-anak imigran di Pekanbaru bisa ikut program imunisasi MR

Anak-anak imigran pencari suaka yang kini bersekolah di sekolah dasar (SD) negeri di Kota Pekanbaru, Riau, berpeluang untuk ikut program imunisasi ...

Vaksinasi efektif berikan kekebalan pada tubuh anak

Dokter Spesialis Anak dr. Agus Fitrianto, mengingatkan para orang tua bahwa vaksinasi adalah cara paling efektif untuk memberikan kekebalan pada ...

Dinkes temukan kasus Rubella pada bayi di Bengkalis

Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Bengkalis Riau menemukan kasus virus rubella pada seorang bayi yang baru dilahirkan di Rumah Sakit Umum Daerah ...

Papua galakkan imunisasi hindari kasus di Yahukimo

Dinas Kesehatan (Dinkes) Provinsi Papua terus menekan penyebaran polio di wilayahnya melalui penggalakan pemberian imunisasi di ...

Dinkes: capaian imunisasi MR Jayawijaya-Papua sudah 47,5 persen

Dinas Kesehatan menyatakan capaian imunisasi Measles dan Rubela (MR) di Kabupaten Jayawijaya, Provinsi Papua hingga 4 April 2019 sudah berada ...

Unicef menjadikan Rembang sebagai kota penanganan anak terpadu

The United Nations International Children's Emergency Fund (Unicef) menjadikan Kabupaten Rembang, Jawa Tengah, sebagai kabupaten prioritas ...

Aksi "Charity for Khaira" digagas fotografer-model bantu balita penderita rubella

Puluhan fotografer dan model di Provinsi Gorontalo menggelar aksi sosial "Charity For Khaira", seorang balita yang menderita disabilitas ...

Unicef apresiasi sukses kampanye imunisasi MR di Makassar

United Nations Children's Fund (Unicef) memberikan apresiasi kepada Pemerintah Kota Makassar karena mampu menyukseskan program imunisasi ...