Tag: imunisasi campak

Ahli: Imunisasi rubella rendah bisa naikkan risiko bayi lahir tuli

Ketua Perhimpunan Ahli Ilmu Penyakit THT-KL (PERHATI-KL), Jenny Bashiruddin mengatakan cakupan imunisasi penyakit rubella yang rendah di sejumlah ...

Dinkes DKI minta masyarakat lengkapi imunisasi dasar anak

Dinas Kesehatan DKI Jakarta meminta masyarakat melengkapi imunisasi dasar khususnya kepada anak usia 6-11 tahun sebagai persiapan sebelum vaksinasi ...

Kemenkes: Imunisasi PCV tanggulangi kematian balita akibat Pneumonia

Kementerian Kesehatan RI menjadikan imunisasi pneumococcal conjugate vaccine (PCV) sebagai salah satu strategi dalam menanggulangi laju kematian ...

Satgas TNI berikan imunisasi siswa di perbatasan RI-PNG

Pegunungan Bintang – Dalam rangkaian HUT TNI ke-76 dan mendukung Program Anak Indonesia Sehat, Poskoki Oksibil Prajurit TNI Satuan Tugas ...

ProSehat sediakan layanan imunisasi dan vaksin anak "home service"

Hasil penelitian cepat yang dilakukan Kementerian Kesehatan dan UNICEF pada April 2020 menunjukkan bahwa 84 persen layanan imunisasi mengalami ...

Edukasi imunisasi bagi siswa melalui dongeng

Anggota komunitas Kampung Dongeng Indonesia mendongeng di hadapan murid kelas 1 SDN 28 Kota Jambi saat kegiatan imunisasi campak di Jambi, Kamis ...

Sejumlah pihak komitmen dukung pelaksanaan imunisasi anak di Jatim

Sejumlah pihak menyatakan dukungan dan komitmen bersama untuk menjalankan imunisasi bagi semua anak di Provinsi Jawa Timur sebagai upaya membentengi ...

Bekasi tetapkan 20 katagori penerima vaksin COVID-19

Tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Kabupaten Bekasi menetapkan 20 kategori yang menjadi sasaran prioritas penerima vaksin COVID-19 tahap ...

Petugas Pukesmas datangi rumah untuk imunisasi campak rubella

Petugas medis Puskesmas Ulee Kareng memberikan  imunisasi campak dan rubella kepada pelajar di Desa Ilie, Banda Aceh, Aceh, Sabtu (5/9/2020). ...

PMI dan IFRC siapkan dukungan untuk imunisasi di masa COVID-19

Ketua Umum PMI Jusuf Kalla menggelar rapat terbatas mengenai persiapan imunisasi COVID-19 di Markas PMI Pusat bersama Pengurus, Kepala Delegasi IFRC ...

Imunisasi di Jayawijaya-Papua jangan terabaikan karena COVID-19

Kepala Dinas Kesehatan (Kadinkes) Kabupaten Jayawijaya, Provinsi Papua dr Willy Mambieuw mengingatkan petugas medis agar pelayanan ...

PBB: 117 juta anak tidak mendapatkan imunisasi karena COVID-19

Lebih dari 117 juta anak dapat kehilangan kesempatan untuk mendapatkan imunisasi campak karena berlakunya kebijakan jarak sosial dan layanan ...

Kasus kematian akibat campak di Samoa meningkat dua kali lipat

Kasus wabah penyakit yang diduga campak di Pulau Samoa, wilayah kepulauan Pasifik, meningkat lebih dari dua kali lipat pada pekan lalu menjadi 3.530 ...

Puluhan anak imigran dapat imunisasi MR di Pekanbaru

Sebanyak 27 anak imigran yang berstatus pengungsi luar negeri telah mendapat imunisasi campak atau measles dan rubella (MR) karena bersekolah di ...

Kabid Dinkes: Penyakit Pneumonia pembunuh Balita kedua di dunia

Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Dinas Kesehatan (Dinkes), Sulawesi Tenggara (Sultra), drg. Hj Heny Trivianinas mengatakan penyakit ...