Tag: houthi

Inggris desak Iran gunakan pengaruhnya hentikan Houthi di Laut Merah

Inggris mendesak Iran pada Rabu (17/1) untuk "menggunakan pengaruhnya" atas kelompok Houthi Yaman dalam mencegah ancaman lebih lanjut ...

Dua anggota Navy SEAL AS hilang dalam operasi di dekat Somalia

Dua anggota Navy SEAL, pasukan khusus Angkatan Laut AS, hilang dalam sebuah operasi di dekat pantai Somalia, menurut Komando Pusat (CENTCOM) AS ...

Para pemimpin militer NATO berkumpul bahas isu strategis

Para pemimpin tertinggi militer Pakta Pertahanan Atlantik Utara (NATO) akan bertemu di Brussels, Belgia, pada Kamis, guna membahas masalah-masalah ...

Media: AS serang fasilitas rudal Houthi

Amerika Serikat (AS) melancarkan serangan udara baru yang menghantam sebuah fasilitas rudal yang digunakan oleh kelompok militan Houthi di Yaman, ...

Houthi akui serangan rudal terhadap kapal milik Yunani di Laut Merah

Kelompok militan Houthi pada Selasa (16/1) mengeklaim bahwa pasukan angkatan lautnya telah menyerang kapal kargo ZOGRAFIA di Laut Merah karena kapal ...

Qatar desakkan solusi diplomatik untuk hentikan konflik di Laut Merah

Qatar mendesak pihak-pihak terkait untuk mengupayakan solusi diplomatik atas konflik di Laut Merah di tengah serangan udara Amerika Serikat dan ...

IHSG ditutup menguat di tengah pelemahan bursa kawasan Asia

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Selasa ditutup menguat di tengah pelemahan mayoritas bursa saham kawasan ...

Rupiah anjlok disebabkan kekhawatiran risiko geopolitik 

Nilai tukar (kurs) rupiah di akhir perdagangan Selasa anjlok menjadi Rp15.593 per dolar AS, disebabkan oleh kekhawatiran terhadap risiko ...

AS pastikan tak ada personel dan fasilitasnya terkena serangan Iran

Gedung Putih mengungkapkan tak  ada personel atau fasilitas milik Amerika Serikat yang menjadi sasaran serangan rudal Iran di Irak utara dan ...

Menlu Iran: Serangan AS-Inggris di Yaman bisa tingkatkan ketegangan

Menteri Luar Negeri Iran Hossein Amir-Abdollahian menyampaikan pada Sekretaris Jenderal PBB bahwa agresi Amerika Serikat (AS) dan Inggris atas Yaman ...

Iran klaim serang situs teroris di Suriah, Irak dengan rentetan rudal

Iran menembakkan rentetan rudal balistik ke sejumlah posisi "kelompok teroris" di Suriah dan Irak pada Senin (15/1) malam, kata Korps Garda ...

Militer AS benarkan Houthi targetkan kapal kontainer milik Amerika

Kelompok Houthi, Senin (15/1), menargetkan kapal kontainer milik Amerika Serikat di lepas pantai Yaman, kata militer AS. "Pada 15 Januari ...

Rupiah berpotensi melemah dipengaruhi ketegangan di Timur Tengah

Pengamat pasar uang Ariston Tjendra memperkirakan nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar AS pada perdagangan Selasa melemah, dipengaruhi oleh ...

Rudal Houthi hantam kapal komersial AS di dekat Yaman

Sebuah kapal komersial milik Amerika Serika dihantam rudal pada Senin (15/1) dari wilayah yang dikuasai kelompok militan Houthi di Yaman, menurut ...

AS dan sekutunya lancarkan serangan udara dahsyat di Yaman

ANTARA - Amerika Serikat dan sekutunya melancarkan serangan yang menyasar lokasi-lokasi Houthi di Sanaa, Yaman, Sabtu (13/1), sebelum fajar. ...