Tag: hotspot

Suharso: Keanekaragaman hayati jadi modal pembangunan berkelanjutan

Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN/Bappenas) Suharso Monoarfa menyatakan keanekaragaman ...

Rawan kebakaran, Ogan Komering Ulu tetapkan status siaga karhutla

Pemerintah Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU), Sumatra Selatan menetapkan status siaga kebakaran hutan dan lahan (karhutla) memasuki musim kemarau ...

Wilayah pesisir Sumatera jadi fokus program pengentasan kemiskinan

Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Kemenko PMK) menyatakan wilayah pesisir dan pertanian menjadi fokus program ...

KLHK segel 15 hektare lahan HPK Desa Karya Indah Riau yang terbakar

Direktorat Jenderal Penegakan Hukum (Gakkum) Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) melakukan penyegelan langsung lahan terbakar seluas ...

BNPB maksimalkan penanganan karhutla di Kaltim agar tak terus meluas

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) memaksimalkan upaya penanganan kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di Kalimantan Timur (Kaltim) ...

BPBD Sumsel catat 530 titik panas terdeteksi sepanjang Juli 2024

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Sumatera Selatan mencatat sebanyak 530 titik panas terdeteksi di wilayah itu sepanjang bulan Juli ...

Google hadirkan fitur baru Cross-Device Services di Android

Google menghadirkan fitur baru,  Cross-Device Services atau layanan lintas perangkat yang memudahkan pengguna mengoperasikan lebih dari ...

Tren "kesehatan praktis" Gen Z dorong industri goji berry di Ningxia

Ketika Zhou Xiaona baru-baru ini membeli bubur (pulp) goji berry mentah di sebuah perkebunan di Yinchuan, Daerah Otonom Etnis Hui Ningxia, China, hal ...

BMKG: Kemarau kali ini tak separah tahun lalu, masih ada potensi hujan

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) mengungkapkan bahwa kemarau kali ini atau tahun 2024 tidak ...

Polda Jambi cek titik panas di perbatasan Jambi-Sumsel

Dirreskrimsus Polda Jambi mengecek sejumlah titik panas atau hotspot di perbatasan Provinsi Jambi dan Sumatera Selatan sebagai upaya mitigasi ...

Enam heli dikerahkan untuk padamkan api Karhutla 1.073 hektare di Riau

Sebanyak enam unit helikopter water boombing atau penyiraman air dari udara dikerahkan oleh Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) untuk ...

Jambi siapkan 59 pos siaga kebakaran hutan dan lahan

Provinsi Jambi menyiapkan 59 pos kebakaran hutan dan lahan (karhutla), yang tersebar pada beberapa kabupaten di wilayah itu. Danrem 042 Garuda ...

BMKG: Jumlah titik panas di Kalbar meningkat, tersebar di 9 kabupaten

Petugas Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Kelas 1 Supadio Pontianak Fitri mengatakan pihaknya memantau peningkatan jumlah ...

BMKG: Waspada ada 105 titik panas di Sumatera Utara

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyebutkan sebanyak 105 titik panas atau hotspot terpantau di sejumlah kabupaten dan kota di ...

Petugas padamkan karhutla pada tiga daerah di Riau 

Tim Satgas gabungan darat dan udara menggunakan water bombing masih melakukan pemadaman kebakaran hutan dan lahan (karhutla) terjadi di Kabupaten ...