Tag: hidrogen

Honda dan GM kerja sama kembangkan teknologi mobil berbasis hidrogen

Honda dan General Motors (GM) kembali merajut kerja sama guna mengembangkan teknologi pendukung untuk kendaraan berbahan bakar hydrogen di Amerika ...

Elon Musk hadapi tantangan pasar mobil listrik di Jepang

Pemilik perusahaan Tesla Elon Musk mesti menghadapi tantangan dari sejumlah perusahaan otomotif Jepang yang kini tengah berupaya keras memasarkan ...

Pajak motor bensin naik bisa picu publik beralih ke kendaraan listrik

Pengamat otomotif sekaligus akademisi Institut Teknologi Bandung (ITB) Yannes Martinus Pasaribu menilai bahwa kenaikan pajak pada sepeda motor ...

Intip cara kerja Toyota Mirai berbahan bakar hidrogen di xEV Center

Di antara hal baru yang bisa dilihat kala berkunjung ke fasilitas pembelajaran elektrifikasi dari PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMMIN), ...

PLN tanam 283.739 pohon di seluruh Indonesia sepanjang 2023

PT PLN (Persero) menjalankan program penanaman pohon dengan menanam 283.739 pohon di areal seluas 141,45 hektar di seluruh Indonesia sepanjang tahun ...

Program TJSL pendidikan PLN telah menjangkau 159.809 penerima manfaat

PT PLN (Persero) memberikan bantuan pendidikan melalui program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) PLN Peduli yang telah menjangkau159.809 ...

Pertamina perluas pasar produk UMKM binaan di Stasiun KA Gondangdia

PT Pertamina (Persero) memperluas pasar produk usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) binaan dengan menempatkan mesin jual otomatis (vending ...

BRIN: Transisi energi harus dilakukan untuk mencapai nol emisi karbon

Kepala Pusat Riset Konversi dan Konservasi Energi Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Cuk Supriyadi Ali Nandar mengemukakan bahwa transisi energi ...

Pengamat: Ketiga cawapres berkomitmen untuk jalankan transisi energi

Pengamat ekonomi energi Yayan Satyakti dari Universitas Padjadjaran (Unpad) mengungkapkan ketiga calon wakil presiden (cawapres) memiliki komitmen ...

Pengamat: SPBU hidrogen Pertamina sejalan dengan transisi energi

Direktur Eksekutif Institute for Essential Services Reform (IESR) Fabby Tumiwa mengapresiasi Pertamina yang membangun Stasiun Pengisian Bahan Bakar ...

Hyundai Motor teken kesepakatan dengan perusahaan China soal litium

Hyundai Motor Co. Korea Selatan telah menandatangani kesepakatan untuk menerima litium yakni bahan utama baterai kendaraan listrik, dari pemasok ...

Sepekan, pajak hiburan hingga dugaan suap perusahaan Jerman ke KKP

​​​​Sejumlah informasi penting dan menarik mewarnai pemberitaan ekonomi sepekan, di antaranya diskusi mengenai pajak hiburan, anggaran untuk ...

Badan Geologi temukan potensi litium dan boron dukung transisi energi

Badan Geologi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menemukan potensi mineral litium dan boron yang cukup menjanjikan di beberapa wilayah ...

Pertamina remajakan 22 kapal tanker tekan emisi karbon

PT Pertamina melalui anak usaha Pertamina International Shipping (PIS) meremajakan sebanyak 22 unit kapal tanker untuk menekan emisi karbon hingga ...

KESDM sebut "co-firing" salah satu solusi tingkatkan bauran EBT

Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menyebut program co-firing menjadi salah satu solusi untuk meningkatkan bauran energi baru ...