Tag: hewan ternak

Pemda awasi penyebaran antraks setelah muncul kasus di Gunungkidul

ANTARA - Kasus Antraks di Gunungkidul belum ditetapkan sebagai Kasus Luar Biasa (KLB). Sejumlah upaya dilakukan untuk mencegah meluasnya ...

Kemarin, Wapres tinjau bedah rumah hingga pengakuan inovasi Prakerja

Terdapat sejumlah berita humaniora yang menarik terjadi pada Kamis (6/7) dan bisa dibaca kembali pada Jumat ini mulai dari Wapres dan Kepala BKKBN ...

Dinas Kesehatan DIY: Antraks tidak menular antarmanusia

Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) drg Pembajun Setyaningastutie, M.Kes memastikan penyakit antraks yang ...

Kementan larang masyarakat bedah hewan ternak terindikasi antraks

Kementerian Pertanian (Kementan) melarang masyarakat untuk membedah tubuh hewan ternak yang terindikasi mengalami infeksi bakteri Bacillus Anthracis ...

Kementan berupaya kendalikan antraks lewat vaksinasi hingga surveilans

Kementerian Pertanian (Kementan) menerapkan kegiatan vaksinasi hingga surveilans pada hewan ternak sebagai strategi pengendalian penyakit antraks di ...

DPKP DIY pastikan kasus antraks di Gunungkidul tidak melebar

Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan (DPKP) Daerah Istimewa Yogyakarta memastikan kasus antraks yang muncul di Dusun Jati, Kecamatan Semanu, ...

Cak Imin minta Kemenkes cegah penyebaran antraks di Gunung Kidul

Wakil Ketua DPR RI bidang Korkesra Abdul Muhaimin Iskandar meminta Kementerian Kesehatan (Kemenkes) untuk meningkatkan pengawasan dan melakukan ...

Kemenkes tingkatkan kewaspadaan faskes atasi sebaran spora antraks

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI meningkatkan kewaspadaan seluruh fasilitas pelayanan kesehatan (faskes) di Yogyakarta terhadap potensi penyebaran ...

Ketua MPR minta pemerintah selidiki kasus antraks di Gunungkidul

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo meminta Pemerintah, yakni Kementerian Kesehatan (Kemenkes) dan Direktorat Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan ...

Pemkab Bantul minta peternak segera lapor ternak sakit cegah antraks

Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta meminta peternak segera melaporkan ke petugas kesehatan hewan ...

Tak tetapkan KLB, Pemkab Gunungkidul: Antraks masih dapat ditangani

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), tidak menetapkan status Kejadian Luar Biasa (KLB) penyakit antraks ...

Kemenkes ungkap kronologi antraks di Gunung Kidul

Kementerian Kesehatan RI mengungkap kronologi kejadian antraks yang memicu tiga korban jiwa warga di Gunung Kidul, Yogyakarta, disebabkan penularan ...

Cegah antraks, Pemprov Jateng siapkan 25 ribu vaksin untuk ternak

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Tengah (Jateng) melalui Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan menyiapkan 25 ribu dosis vaksin untuk mencegah ...

Haji tertua Indonesia bersyukur telah sempurnakan Rukun Islam

Haji tertua Indonesia tahun 2023, Harun Senar Muhammad, usia 119 tahun, mengungkapkan rasa syukur karena telah menyempurnakan Rukun Islam, setibanya ...

Desa di Bogor dapat DD Rp2,8 miliar untuk tangani dampak bencana

Empat Desa di Kabupaten Bogor, Jawa Barat, mendapatkan Dana Desa (DD) lebih dari Rp2 miliar pada tahun 2023 untuk penanganan infrastruktur terdampak ...