Tag: hewan dilindungi

Bayi beruang madu ditemukan warga Katingan

Balai Konservasi Sumber Daya Alam Provinsi Kalimantan Tengah menerima seekor bayi beruang madu berumur tiga bulan. Bayi beruang madu itu ditemukan ...

Bea cukai Juanda gagalkan penyelundupan trenggiling

Bea Cukai Juanda berhasil menggagalkan upaya penyelundupan ekspor hewan dilindungi jenis trenggiling dengan berat total 1.390 kilogram di gudang ...

Bekantan hanyut di sungai diduga hasil kejahatan

Bekatan (Nasalis larvatus, primata endemik Kalimantan Selatan yang dilindungi undang-undang) yang menjadi maskot Kota Banjarmasin hanyut di sungai ...

Pemilik satwa dilindungi mengaku salahi aturan

Marcel De Rijk, pemilik Puri Mas Village, mengaku menyalahi aturan karena tidak menuntaskan izin konservasi pemeliharaan satwa yang dilindungi di ...

ALOBI lepas dua kukang ke alam bebas

Animal Lovers Of Bangka Island (ALOBI) didampingi Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) dan Polisi Hutan (Polhut) Provinsi Bangka Belitung ...

Yauuwka Enggano

"Yauuwka," kata peneliti LIPI  M Fathi Royani dalam bahasa Enggano. Dia tidak menyangka ucapannya menuai protes warga yang mendengar."Itu ...

Perburuan ancam kelestrian penyu sisik seruyan

Kuala Pembuang, Kalimantan Tengah (ANTARA News) Aktivitas perburuan yang dilakukan oknum masyarakat di pesisir pantai Kabupaten Seruyan, Kalimantan ...

Gajah mati ditemukan di Aceh Barat

Seekor gajah sumatera (Elephas maximum Sumatranus) ditemukan mati membusuk dengan kondisi tidak berkepala di Kawasan Desa Karang Hampa, Kecamatan ...

Kepolisian pelabuhan Bakauheni gagalkan pengiriman labi-labi

Kepolisian Sektor Kawasan Pelabuhan Bakauheni Lampung Selatan menggagalkan pengiriman puluhan ekor labi-labi moncong babi (Carettochelys insculpta) ...

Komunitas "Jarum Pentul" jaga kelestarian penyu pantai selatan Jawa

Komunitas Jajaran Relawan Untuk Melestarikan Penyu Bantul atau Jarum Pentul terus berupaya menjaga kelestarian hewan laut dilindungi khusunya jenis ...

Wisatawan bantu jaga kelestarian penyu

Wisatawan yang datang ke Pulau Derawan dan Sangalaki, secara tidak langsung membantu menjaga kelangsungan hidup penyu, kura-kura laut yang terancam ...

Gajah ditemukan mati membusuk di Aceh Jaya

Warga menemukan seekor gajah betina mati membusuk di kawasan perkebunan kelapa sawit di Kecamatan Teunom, Kabupaten Aceh Jaya, Provinsi Aceh, Rabu ...

RAN: ekosistem Leuser terancam punah akibat sawit

Rainforest Action Network (RAN) sebagai lembaga pemerhati hutan lindung merilis laporan tentang ancaman kepunahan ekosistem Leuser akibat ...

Agar anoa lestari, peneliti tawarkan kiat ini

Jumlah dua jenis anoa --Bubalus quarlesi dan Bubalus depressicornis-- di Taman Nasional Lore Lindu (TNLL) semakin berkurang sehingga perlu ditangkar ...

Penyu berumur 40 tahun dipamerkan

Pemerintah Kabupaten Rokan Hilir, Riau, pada stand Riau Expo 2014 di Purna MTQ Pekanbaru memamerkan seekor penyu hijau (chelonia mydas) berumur 40 ...