Tag: hari lahir pancasila

PGRI usul pendidikan Pancasila dijadikan mata pelajaran

Ketua Umum Pengurus Besar Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Unifah Rasyidi mengusulkan agar pendidikan Pancasila dijadikan mata pelajaran ...

PDIP: Pancasila pemersatu dan jalan peradaban bangsa

Peringatan hari lahir Pancasila yang dirayakan oleh pemerintah dan masyarakat tidak hanya meneguhkan Pancasila sebagai pemersatu dan kepribadian ...

MPR: 1 Juni momentum peningkatan pemahaman Pancasila

Sekretaris Jenderal MPR RI Maruf Cahyono mengatakan peringatan Hari Lahir Pancasila 1 Juni perlu dijadikan sebagai momentum peningkatan pemahaman, ...

Ribuan warga Yogyakarta peringati Hari Lahir Pancasila

Ribuan warga Yogyakarta memperingati hari lahir Pancasila bersama Gubernur DIY Sultan Hamengku Buwono X dan keluarga di Pagelaran Keraton ...

Mau tahu soal kelahiran Pancasila? Datang ke Museum Nasional 2-15 Juni

Arsip kelahiran Pancasila sebagai falsafah dan dasar negara Indonesia akan dipamerkan ke publik untuk pertama kalinya di Museum Nasional pada 2 ...

Badan Siber dan Sandi Negara resmi dibentuk

Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) telah resmi dibentuk setelah ditandatanganinya Peraturan Presiden Nomor 53 tahun 2017 oleh Presiden Joko Widodo ...

Buleleng gelar pameran pendidikan peringati Hari Pancasila

Pemerintah Kabupaten Buleleng, Bali, melalui Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) setempat menggelar "Buleleng Education Expo" atau ...

Mensos: keberagaman Indonesia harus diikat Pancasila

Menteri Sosial Khofifah Indar Parawansa menegaskan bahwa keberagaman Indonesia harus disatukan dan diikat oleh Pancasila. "Dari sisi mana pun ...

Menteri minta kepala desa bantu cegah radikalisme

Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Mendes PDTT) Eko Putro Sandjojo meminta kepala desa mengamalkan nilai-nilai Pancasila ...

Polisi endus kelompok anti-Pancasila di Bengkulu

Kepolisian Resor Kabupaten Mukomuko, Provinsi Bengkulu masih menyelidiki sebuah kelompok yang terindikasi anti-Pancasila dan melakukan aksi-aksi ...

Narapidana teroris ikuti upacara hari lahir Pancasila

Dua orang narapidana teroris di Jawa Timur masing-masing Umar Patek dari Lapas Klas I Surabaya dan Toni Sarunggolo dari Lapas Klas IIB Lamongan ...

Peringati Hari Lahir Pancasila, netizen unggah foto "Saya Pancasila!"

Memperingati Hari Lahir Pancasila yang jatuh hari ini, 1 Juni 2017, netizen beramai-ramai mengunggah foto diri yang berdampingan dengan pernyataan ...

Ketua OJK ajak pegawainya amalkan nilai-nilai Pancasila

Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Muliaman Hadad mengajak pegawainya untuk mengamalkan nilai-nilai Pancasila dan Bhineka Tunggal ...

Presiden Jokowi ajak komponen bangsa jaga Pancasila

Presiden Joko Widodo mengajak seluruh komponen bangsa untuk menjaga Pancasila serta persatuan dan kesatuan Indonesia melalui pendidikan dan ...

Ganjar Pranowo minta warga Jateng jadi pelindung Pancasila

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo meminta warga Jateng menjadi pelindung Pancasila dari berbagai gerakan yang ingin mengganti ideologi bangsa ...