Tag: harga murah

DIY siapkan 45 ton bahan pokok untuk operasi pasar jelang Ramadhan

Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Daerah Istimewa Yogyakarta menyiapkan 45 ton bahan pokok yang akan disalurkan melalui operasi pasar ...

Kapolri minta Bareskrim pastikan ketersediaan pangan jelang Ramadhan

Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo meminta jajaran reserse dan kriminal (Bareskrim) Polri untuk mempertahankan ketersediaan serta ...

Polisi sebut tersangka kasus pencurian traktor di NTT akan bertambah

Tim penyidik dari Polres Manggarai Barat, Polda Nusa Tenggara Timur menyatakan tersangka kasus pencurian traktor dan mesin perontok di daerah itu ...

Jelang Ramadhan, Bulog siapkan 1.000 ton beras untuk Transmart

Perum Bulog menggandeng retail modern Transmart untuk menjaga Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) jelang Ramadhan dan Lebaran dengan ...

BKKBN RI canangkan Kampung KB dan DASHAT di Kota Tanjungpinang

Deputi Bidang Pengendalian Penduduk Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN), Bonivasius Prasetya Ichtiarto mencanangkan Kampung ...

Warga mengantre untuk dapat sembako dalam pasar murah di Kupang

Sejumlah masyarakat di Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur mengantre untuk mendapatkan sembako yang dijual dengan harga murah dalam program Pasar Murah ...

Warga Solear berbaris tertib dapatkan sembako murah

ANTARA - Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Tangerang, Banten, menjadwalkan bazar sembako murah di seluruh kecamatan. Pada Jumat (10/3) ...

Hilirisasi jadi kunci sejahterakan petani kelapa Maluku Utara

Dulu, petani di Provinsi Maluku Utara yang memiliki kebun kelapa seluas satu hektare, hasilnya selain bisa memenuhi kebutuhan sehari-hari, juga mampu ...

Pemkab Kukar lakukan subsidi angkutan tekan inflasi

Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara (Pemkab Kukar), Kalimantan Timur, setiap Minggu mengeluarkan subsidi ongkos angkut untuk komoditas strategis, ...

Harga minyak menguat didorong harapan permintaan China

Harga minyak menguat pada akhir perdagangan Kamis (Jumat pagi WIB), didorong oleh tanda-tanda rebound ekonomi yang kuat di importir minyak mentah ...

Korban penipuan sembako murah di Banda Aceh bertambah jadi 60 orang

Polresta Banda Aceh menyatakan bahwa korban penipuan jual beli sembako murah di Banda Aceh terus bertambah menjadi 60 orang dari sebelumnya 53 korban ...

Pasaman Barat targetkan 22 kali pasar pangan murah ramadan

Pemerintah Kabupaten Pasaman Barat, Sumatera Barat menargetkan 22 kali pelaksanaan pasar pangan murah selama bulan suci ramadan 1444 Hijriah dalam ...

Tiket WSBK Mandalika sudah terjual 20 ribu

Kepala Dinas Pariwisata Nusa Tenggara Barat, Jamaluddin Malady mengungkapkan bahwa tiket World Superbike (WSBK) di Pertamina Mandalika Internasional ...

Tips memilih perhiasan berlian buat generasi muda

Bagi para generasi muda yang hendak membeli berlian, salah satu tips paling sederhana untuk memilih berlian yang memiliki kualitas baik adalah ...

Ini tips untuk pengalaman staycation yang maksimal

Indonesia memiliki banyak potensi wisata yang kaya dan beragam. Dengan ribuan pulau, budaya yang beraneka ragam, alam yang indah, serta berbagai ...