Tag: haramain

Imam Besar Masjid Nabawi bersilaturahim ke Kantor Pusat PBNU Jakarta

Imam Besar Masjid Nabawi Syekh Ahmad bin Ali Al-Hudhaify mengunjungi Kantor Pusat Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) di Jakarta, untuk ...

Daging biawak halal atau haram dalam Islam?

Di Indonesia, daging biawak dikonsumsi oleh kalangan yang meyakini bahwa hewan yang sering ditemui di sungai dan rawa-rawa itu mengandung ...

Penjelasan kenapa hari Jumat dianggap istimewa bagi umat Muslim

Hari Jumat merupakan hari yang istimewa khususnya dalam ajaran Islam. Kata jumat diambil dari bahasa Arab yaitu “jum'ah” yang ...

Muktamar tandingan pada September, Cak Imin: Itu liar

Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa Muhaimin Iskandar atau Cak Imin menyebut rencana muktamar tandingan pada 2-3 September di Jakarta merupakan ...

Sejumlah kader PKB rancang muktamar ulang bulan September

Sebagian kader Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) yang diakomodir oleh Fungsionaris DPP PKB merancang muktamar ulang pada 2-3 September 2024 di ...

Kemerdekaan dan "framing" sejarah NU di era digital

Pembelokan sejarah dengan mengecilkan peranan satu umat, hakikatnya sama dengan menindas atau menjajah umat itu. Saat ini, pembelokan itu menyasar ...

Susunan pengurus partai PKB 2019-2024

Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) merupakan salah satu partai politik di Indonesia yang awal terbentuk dari usulan masyarakat Nahdlatul Ulama ...

BPKH Limited teken kontrak pengelolaan dua hotel di Saudi

Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) melalui anak usahanya, BPKH Limited, menandatangani kontrak pengelolaan dua hotel di Arab Saudi yang terwujud ...

Mengenal lebih dekat Masjid Nabawi rumah sang kekasih

Masjid Nabawi di era modern menjadi simbol perjumpaan teknologi modern dan spritualitas. Di pelataran masjid berdiri kokoh tiang-tiang yang berfungsi ...

Jurnalis kantor berita asing menjajal kereta Haramain menuju Madinah

ANTARA - Rombongan jurnalis kantor berita asing baru saja menjajal pengalaman menaiki kereta cepat Haramain menuju Madinah. Perjalanan yang biasanya ...

Arab Saudi menyiapkan 27 ribu bus untuk angkutan haji 1445 Hijriah

Kementerian Transportasi dan Logistik Arab Saudi menyiapkan sebanyak 27 ribu bus sebagai salah satu sarana angkutan darat bagi jamaah haji selama ...

Wamen Arab Saudi pastikan pelayanan terbaik tamu haji Raja Salman

Wakil Menteri Urusan Islam, Dakwah dan Bimbingan Arab Saudi Syeikh Awad Bin Sabti Al Anzi memastikan pelayanan terbaik bagi para tamu undangan haji ...

Kemenkes Arab Saudi luncurkan Smart Robot di Madinah

Kementerian Kesehatan Arab Saudi pada Sabtu (9/6) meluncurkan layanan Smart Robot di Area Pusat dekat Masjid Nabawi, Madinah.   Menurut ...

Tips memilih wewangian sesuai dengan suasana lebaran

Idul Fitri adalah saat kegembiraan, rasa syukur, dan perayaan bagi umat Islam di seluruh dunia. Saat keluarga dan komunitas berkumpul untuk merayakan ...

Gubernur Sumbar kunker ke Arab Saudi temui investor dan keluarga ulama

Gubernur Sumatera Barat (Sumbar) Mahyeldi bersama rombongan melakukan kunjungan kerja (kunker) ke Arab Saudi untuk bertemu dengan sejumlah ...