Tag: haji tahun 2022

RI siap layani jamaah Haji dengan syarat vaksin dan batas usia

Pemerintah Indonesia siap melayani calon haji yang akan berangkat ke Tanah Suci pada tahun 1443 H/2022 M dengan ketentuan kewajiban vaksin COVID-19 ...

Kuota haji Jawa Barat 2022 sebanyak 17.679 orang

Kantor Wilayah Kementerian Agama Jawa Barat menyatakan provinsi itu mendapatkan kuota haji tahun 2022 terbanyak dibanding provinsi lainnya yaitu ...

Kemenag Sulteng minta calon jamaah haji laksanakan vaksinasi COVID-19

Kantor Wilayah Kementerian Agama (Kanwil Kemenag) Sulawesi Tengah meminta calon jamaah haji di provinsi itu melaksanakan vaksinasi COVID-19 ...

Kemenag: Kloter pertama haji Kalsel berangkat 12 Juni

Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama (Kemenag) Provinsi Kalimantan Selatan Dr H Muhammad Tambrin menyampaikan kelompok terbang (Kloter) haji ...

Muhammadiyah imbau masyarakat pahami pembatasan usia jamaah calon haji

Sekretaris Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah Abdul Mu'ti mengimbau masyarakat untuk memahami kebijakan pembatasan usia jamaah calon haji Tahun ...

Keberangkatan haji 2022 di Embarkasi Banjarmasin 7 kloter

Keberangkatan haji tahun 2022 di Embarkasi Banjarmasin, Kalimantan Selatan, yakni di Bandara Internasional Syamsuddin Noor sebanyak tujuh kelompok ...

Kemenag Jambi berangkatkan 1.321 calon haji pada 2022

Kementerian Agama Provinsi Jambi memberangkatkan 1.321 calon haji ke Tanah Suci Mekah pada musim haji tahun 2022. "Menyesuaikan dengan kuota ...

Gubernur: Jatim dapat kuota 16.862 orang ke Tanah Suci

Gubernur Khofifah Indar Parawansa menyampaikan Jawa Timur mendapat kuota 16. 862 orang yang akan berangkat ke Tanah Suci untuk menunaikan ibadah haji ...

Kemenag: Kuota calon haji Belitung sebanyak 109 orang

Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Belitung, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, menyatakan jumlah kuota calon jamaah haji tahun 2022 ...

Kemenag Kalsel: Keberangkatan kloter haji 2022 tidak diundi

Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Kalimantan Selatan Dr H Muhammad Tambrin menyatakan keberangkatan kelompok terbang (kloter) ...

Kemenag Kalsel: Pelunasan biaya haji 2022 hanya satu tahap

Kepala Kanwil Kementerian Agama Provinsi Kalimantan Selatan Dr H Muhammad Tambrin menyatakan, pelunasan biaya haji atau biaya perjalanan ibadah haji ...

Kemenag Kalsel minta calon jamaah haji 2022 ikuti vaksinasi booster

Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Kalimantan Selatan meminta calon jamaah haji yang terdaftar berangkat tahun 2022 untuk mengikuti vaksinasi ...

Kemenag Kalsel: Keberangkatan haji tetap dari embarkasi Banjarmasin

Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Kalimantan Selatan Dr H Muhammad Thamrin menyatakan keberangkatan haji tahun 2022 bagi calon jamaah ...

Kuota Haji 2022 Kabupaten Sleman sebanyak 549 jamaah

Kantor Kementerian Agama Kabupaten Sleman menyebutkan kuota haji Kabupaten Sleman tahun 2022 ini sebanyak 549 jamaah calon haji dan merupakan yang ...

Asrama Haji Surabaya tak lagi jadi tempat isolasi pasien COVID-19

Asrama Haji Kota Surabaya, Jawa Timur, tidak lagi menjadi tempat isolasi bagi para pasien COVID-19 menyusul sejak 15 Maret 2022 sudah tidak ada lagi ...