Tag: haji 2022

Jamaah haji dibatasi masuk Raudhah sesuai jadwal

Pemerintah Arab Saudi memberlakukan ketentuan baru bagi jamaah haji untuk masuk ke Raudhah, tempat di dalam Masjid Nabawi, Madinah, jamaah harus ...

Usia lampaui 65, 111 calon haji Luwu tak penuhi syarat berangkat

Kepala Kantor Kemenag Kabupaten Luwu, Sulawesi Selatan Muhammad Jufri mengatakan ada sebanyak 111 jamaah calon haji (JCH) setempat tidak ...

Kemenag: Persiapan keberangkatan calon haji Aceh capai 98 persen

Persiapan keberangkatan jamaah calon haji (JCH) Aceh pada musim haji 2022 sudah mencapai 98 persen kata pejabat di Kanwil Kementerian Agama (Kemenag) ...

Jamaah calon haji Palangka Raya diberangkatkan 2 kloter

ANTARA – Kantor Kementerian Agama Kota Palangka Raya Kalimantan Tengah, pada Senin (6/6) mengungkapkan, tahun ini ada 146 jamaah calon ...

Jamaah haji diingatkan tidak merokok di Masjid Nabawi

Jamaah calon haji Indonesia diingatkan agar tidak merokok di Tanah Suci terutama areal Masjid Nabawi karena adanya larangan merokok di negara ...

2.046 jamaah calon haji bertolak ke Arab Saudi di hari ketiga

ANTARA - Kementerian Agama menyatakan pada hari ketiga masa operasional penyelenggaraan haji 1443 H, atau Senin (6/6), sebanyak 2.046 jamaah calon ...

Jamaah Calon Haji Embarkasi Batam gunakan maskapai Saudi Airlines

Jamaah Calon Haji Embarkasi Batam menggunakan jasa maskapai Saudi Airlines dalam pelaksanaan penerbangan haji 1443 Hijriah. "Embarkasi Batam ...

Jamaah calon haji asal Jambi kloter pertama berangkat 25 Juni

ANTARA - Jamaah Calon Haji asal Jambi kloter pertama diberangkatkan 25 Juni 2022 melalui Embarkasi Haji Batam. Jamaah Calon Haji yang berangkat tahun ...

Kemenag Kepri: Cuaca di Arab Saudi capai 47 derajat celsius

Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Agama Provinsi Kepulauan Riau menyebutkan kondisi cuaca panas di Arab Saudi jelang pelaksanaan musim haji 2022 ...

Tips menghadapi suhu panas saat haji

Ibadah haji 2022 M/1443 H akan berlangsung saat musim panas di Arab Saudi sehingga suhu diperkirakan mencapai titik ekstrem. Lakukan sejumlah ...

PPIH giatkan sosialisasi kesehatan bagi calhaj sejak turun pesawat

Petugas Promosi Kesehatan (Promkes) haji yang tergabung dalam Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) terus menggiatkan sosialisasi kesehatan bagi ...

Kemenag Lampung harap JCH jaga kesehatan sebelum keberangkatan

Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama (Kemenag) Lampung berharap seluruh Jamaah Calon Haji (JCH) menjaga kesehatannya sebelum keberangkatan ke ...

Petugas KKP Panjang sita sejumlah makanan JCH

Petugas Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) Kelas II Panjang menyita sejumlah makanan yang dibawa oleh jamaah calon haji (JCH) kelompok terbang (kloter) ...

Tahapan perjalanan haji 2022

Indonesia memberangkatkan 240 kelompok terbang (kloter) yang terbagi ke dalam dua gelombang pada musim haji 1443H/2022M. Berikut tahapan perjalanan ...

Seorang calon haji Embarkasi Jakarta meninggal di Madinah

nya adalah gambaran irama jantung tidak teratur," kata Agus. Agus menuturkan, menurut Tenaga Kesehatan Haji Indonesia (TKHI) yang mendampingi ...