Tag: gun violence archive

Sedikitnya 4 orang tewas dan 9 terluka dalam penembakan di Georgia

Sedikitnya empat orang tewas dan sembilan lainnya terluka dalam insiden penembakan yang terjadi di sebuah sekolah menengah atas di Negara Bagian ...

Presiden Biden sampaikan duka cita atas penembakan Georgia

Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden pada Rabu (4/9) menyampaikan belasungkawa atas kematian para korban yang hidupnya berakhir akibat ...

Alasan angka kasus penembakan massal di AS terus meningkat

ANTARA - Penembakan massal merupakan sebuah aksi kejahatan yang kerap terjadi di Amerika Serikat (AS). Pada tahun 2023 telah terjadi 655 kasus ...

Gubernur Mills sebut 18 tewas dalam penembakan massal di Maine, AS

Sedikitnya 18 orang tewas dan 13 lainnya terluka dalam dua insiden penembakan massal di Lewiston, Negara Bagian Maine, Amerika Serikat (AS), pada ...

AS catat lebih dari 400 penembakan massal sejauh ini pada 2023

Sembilan penembakan massal terjadi di seluruh Amerika Serikat (AS) pada akhir pekan lalu, menambah total kasus penembakan di negara tersebut menjadi ...

Pada Hari Kemerdekaan AS, Biden kembali serukan reformasi senjata

Presiden AS Joe Biden meminta anggota parlemen dari Partai Republik di Kongres untuk menyetujui langkah-langkah reformasi senjata, menyusul ...

Yahoo News: Negara lain soroti bahaya senjata bagi calon pelancong

Yahoo News pada Rabu (17/5) melaporkan bahwa ketika penembakan massal meningkat di Amerika Serikat (AS), negara-negara lain menyoroti bahaya ...

Sejumlah negara rilis travel warning ke AS karena kekerasan senjata

Serangkaian insiden penembakan massal yang terjadi belakangan ini di Amerika Serikat (AS) telah mendorong sejumlah negara untuk mengeluarkan ...

Sembilan orang tewas ditembak di mal di Texas

Seorang pria melancarkan tembakan hingga menewaskan sembilan orang dan melukai tujuh lainnya di sebuah mal yang penuh pengunjung di Kota Allen, ...

Lima tewas akibat penembakan di Kentucky

Lima orang tewas dan delapan lainnya terluka akibat penembakan di sebuah bank di pusat Kota Louisville, Kentucky, Amerika Serikat, pada Senin, ...

Anak-anak dan remaja di AS lebih berpotensi tewas akibat senjata api

Senjata api menjadi penyebab utama kematian di kalangan anak dan remaja di Amerika Serikat (AS), melampaui kecelakaan mobil pada 2020, lapor CNN pada ...

Kekerasan senjata di AS renggut lebih dari 10.000 jiwa

Kekerasan senjata di Amerika Serikat (AS) telah menewaskan lebih dari 10.000 orang hingga tahun ini atau per 28 Maret 2023. Menurut organisasi ...

Biden perkuat pemeriksaan latar belakang penjualan senjata api

Gedung Putih pada Selasa (14/3) mengatakan bahwa Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden akan memperkuat pemeriksaan latar belakang dalam penjualan ...

NYT: 81 penembakan massal terjadi di AS hingga pertengahan Februari

- Hingga pertengahan Februari, Gun Violence Archive mencatat 81 insiden penembakan massal di Amerika Serikat (AS) pada 2023, lapor surat kabar The ...

Studi ungkap kekerasan senjata api ancam keselamatan kaum muda di AS

Pria dewasa muda yang tinggal di kode pos dengan kasus kekerasan terbanyak di Chicago dan Philadelphia memiliki risiko kematian akibat senjata api ...