Tag: gubernur sultra

Gubernur Sultra imbau masyarakat terima putusan MK

Gubernur Sulawesi Tenggara Ali Mazi mengimbau masyarakat untuk tetap tenang dan menghargai putusan Mahkamah Konstitusi terkait sengketa Pemilihan ...

Gubernur imbau masyarakat tetap damai pasca putusan MK

Jelang putusan sengketa Pemilihan Presiden (pilpres) di Mahkama Konstitusi (MK) pada tanggal 27 Juni 2019, Gubernur Sultra, Ali Mazi mengimbau kepada ...

Gubernur Sultra ajak pengusaha investasi di sektor pariwisata

Gubernur Provinsi Sulawesi Tenggara Ali Mazi mengajak para pengusaha untuk menanamkan modalnya di sektor pariwisata. "Sultra daerah yang kaya ...

BNPB Pusat tekankan pengembalian fungsi hutan di Sultra

Kepala Badan Penanggulangan Bencana Nasional (BNPB) Pusat Letnan Jendral Doni Monardo mengatakan pengembalian fungsi hutan sebagai resapan air patut ...

DPR RI gelontorkan bantuan Rp4,2 miliar korban banjir Sultra

Komisi VIII DPR RI menggelontorkan bantuan senilai Rp4.248.065.850,00 bagi korban bencana banjir di Kabupaten Konawe Utara dan Kabupaten Konawe, ...

Kaji penyebab banjir, Gubernur Sultra bentuk tim khusus

ANTARA - Gubernur Sulawesi Tenggara Ali Mazi akan segera membentuk tim khusus untuk meneliti dan mengkaji penyebab terjadinya banjir besar di sana. ...

Gubernur Sultra usul bangun jembatan menghubungkan Pulau Buton-Muna

Gubernur Sulawesi Tenggara Ali Mazi mengusulkan pembangunan jembatan yang menghubungkan Pulau Buton dan Pulau Muna kepada Kementerian Pekerjaan ...

Menteri PUPR imbau Kejaksaan kawal anggaran penanganan bencana

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) RI Basuki Hadimuljono mengimbau jajaran Kejaksaan Tinggi Sultra mengawal penggunaan anggaran ...

PUPR: Bendungan skala besar strategi cegah banjir

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) RI, Basuki Hadimuljono mengatakan pembangunan bendungan skala besar merupakan strategi pencegahan ...

PUPR bangun tanggul sungai antisipasi banjir di Sultra

Kementrian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) RI memprogramkan pembangunan tanggul sebagai antisipasi jangka pendek untuk mencegah bencana ...

Komisi V DPR RI minta Pemprov Sultra evaluasi IUP

Anggota Komisi V DPR RI Ridwan BAE meminta Pemerintah Provinsi Sulawesi Tenggara mengevaluasi seluruh Izin Usaha Pertambangan dan perkebunan yang ada ...

Menteri PUPR : Jembatan Ameroro diperpanjang dua kali lipat

Menteri Pekerjaan Umum Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono mengatakan kondisi jalan dan jembatan Ameroro yang terputus pasca banjir yang ...

PUPR: Pembangunan Jembatan Teluk Kendari tingkatkan konektivitas

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) sedang menyelesaikan pembangunan Jembatan Teluk Kendari sepanjang 1,34 kilometer yang dinilai ...

DPR-Kemen PUPR bahas banjir Sultra

Komisi V DPR RI bersinergi dengan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) membahas penanganan banjir di sejumlah kabupaten dan kota di ...

BPJS-TK bantu Rp131,4 juta kepada korban bencana di Sultra

Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan menyerahkan secara simbolis bantuan bagi korban bencana alam, khususnya ...