Tag: gran canaria

Kebakaran hutan landa Pulau Gran Canaria di Spanyol

ANTARA - Ratusan warga dan 100 anak-anak yang sedang mengikuti kamp musim panas dievakuasi setelah kebakaran hutan terjadi di dekat Cortijo de ...

Jumlah migran ke Kepulauan Canaria meningkat, tiga kapal diselamatkan

Sebanyak 168 migran diselamatkan pada Kamis di dekat Kepulauan Canaria, Spanyol, satu hari setelah badan amal migran mengkhawatirkan lebih dari 30 ...

Pemanasan global, penyu tempayan lebih sering bertelur di Mediterania

Semakin banyak penyu tempayan yang bersarang dan bertelur di sepanjang pantai bagian barat Mediterania. Ilmuwan menduga bahwa perilaku ini adalah ...

Indahnya komet C/2022 E3 (ZTF) 50.000 tahun sekali di langit

Komet hijau yang diberi nama C/2022 E3 (ZTF) menghiasi langit saat terlihat dari Pico de las Nieves di Pulau Gran Canaria, Spanyol, Rabu ...

Badai Hermine bawa banjir di sejumlah pulau di Spanyol

ANTARA - Badai Atlantik Hermine menyebabkan banjir di sejumlah pulau di Spanyol, hingga aktivitas penerbangan dibatalkan. Di wilayah vulkanik ...

Sturgeon Moon, fenomena Supermoon terakhir yang terbit di Tahun 2022

Bulan purnama yang dikenal sebagai Sturgeon Moon terlihat di belakang Patung Columbus di Playa de Ingles, di Pulau Gran Canaria, Spanyol, Jumat ...

Penampakan Strawberry Moon di berbagai belahan dunia

A couple next to a dog is seen on a mountain watching as the Supermoon comes out from the Cruce de Arinaga, on the island of Gran Canaria, Spain, ...

Spanyol akan beli vaksin cacar monyet

Spanyol akan membeli vaksin cacar monyet, seiring penyakit di negara itu yang telah mencapai 55 kasus pada Rabu (25/5). Menteri Kesehatan Spanyol ...

Puluhan migran yang diselamatkan tiba di Gran Canaria Spanyol

ANTARA - Kapal penjaga pantai Spanyol mengangkut 36 migran yang dicegat di Samudra Atlantik ke pulau Gran Canaria pada hari Minggu (10 Oktober). ...

Orang Eropa nikmati "workcation", kerja sambil liburan

Banyak orang Eropa menikmati musim panas dengan bekerja jarak jauh di tempat-tempat wisata sambil berlibur atau "workcation". Sinar ...

Pebalap sepeda Peter Sagan positif COVID-19

Juara dunia balap sepeda tiga kali Peter Sagan menjadi satu dari tiga pebalap Bora-Hansgrohe yang dinyatakan positif COVID-19, kata tim Jerman itu ...

Intip bisnis restoran milik para bintang La Liga

Para bintang La Liga, pertandingan sepak bola bergengsi Spanyol, tak cuma piawai dalam bermain sepak bola di lapangan, sebagian dari mereka juga ...

Las Palmas harapkan suporternya diperbolehkan masuk stadion

Ketua klub Spanyol Las Palmas Miguel Angel Ramirez berharap timnya yang berbasis di Kepulauan Canary itu dapat memainkan pertandingan ...

David Silva tinggalkan City pada pengujung musim depan

Gelandang kreatif Manchester City, David Silva, mengumumkan bakal meninggalkan klub jawara Liga Inggris itu ketika kontraknya habis pada pengujung ...

Penggawa Wizards Satoransky ikuti seleksi akhir Ceko untuk Piala Dunia

Penggawa klub NBA Washington Wizards, Tomas Satoransky, masuk ke dalam 20 pemain seleksi akhir tim nasional bola basket putra Republik Ceko menjelang ...