Tag: gkr mangkubumi

Pemkot Yogyakarta bentuk relawan kebakaran khusus Sumbu Filosofi

Pemerintah Kota Yogyakarta membentuk relawan kebakaran yang bertugas khusus di kawasan Sumbu Filosofi Yogyakarta dengan nama Nrang Dahono. Kepala ...

JIHW#12 tawarkan keindahan candi dan tradisi masyarakat pedesaan

Kegiatan wisata olahraga jalan kaki "Jogja International Heritage Walk" (JIHW) digelar di kompleks Candi Prambanan dan Desa Wisata Pancoh ...

Sultan HB X terima kunjungan Kaisar Jepang di Keraton Yogyakarta

Raja Keraton Yogyakarta Sri Sultan Hamengku Buwono X menerima kunjungan Kaisar Jepang Hironomiya Naruhito di Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat, ...

Upacara Tumplak Wajik Keraton Yogyakarta

Putri Raja Keraton Yogyakarta GKR Mangkubumi (kedua kiri) berdoa bersama abdi dalem saat upcara adat Tumplak Wajik di Kompleks Keraton Yogyakarta, ...

Memutus kutukan musim kemarau "sapi makan sapi" di Gunung Kidul

Fenomena "sapi makan sapi" bagi peternak di Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta, selama ini seolah dianggap kejadian lumrah ...

GKR Mangkubumi: UKM harus cepat berinovasi dan akrab digital

Ketua Kamar Dagang Industri (Kadin) Yogyakarta Gusti Kanjeng Ratu (GKR) Mangkubumi berpesan kepada kelompok usaha kecil dan menengah (UKM) agar cepat ...

Sleman tuan rumah Jambore Nasional Kewirausahaan Sosial 2022

Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, menjadi tuan rumah pelaksanaan Jambore Nasional Kewirausahaan Sosial 2022 yang diselenggarakan di ...

Jambore kewirausahaan bakal kembali digelar di Yogyakarta November

Badan Pengurus Pusat Andalan Kelompok Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Akseptor (BPP AKU) kembali menggelar  pertemuan pelaku UMKM, ...

Tiga tokoh nasional akan ramaikan Musyawarah Agung Senapati Nusantara

Tiga tokoh politik Indonesia yang juga pecinta keris akan meramaikan Musyawarah Agung Senapati Nusantara, induk organisasi dari 73 paguyuban keris ...

Keraton menyerahkan berkas pencalonan Sultan HB X sebagai Gubernur DIY

Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat dan Kadipaten Puro Pakualaman menyerahkan berkas persyaratan pencalonan Sri Sultan Hamengku Buwono X sebagai ...

Rektor UGM: Perguruan tinggi berperan penting dalam capai target SDGs

Rektor Universitas Gadjah Mada (UGM) Yogyakarta Prof dr Ova Emilia mengatakan perguruan tinggi memiliki peran penting dalam mencapai target ...

Kadin-Western Sydney University jajaki peluang perluas kemitraan SDGs

Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia bekerjasama dengan Western Sydney University menjajaki peluang lebih lanjut dalam kolaborasi Australia ...

Polda DIY-Keraton Yogyakarta sepakati kerja sama tanah kesultanan

Kepolisian Daerah (Polda) Yogyakarta dan Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat menyepakati perjanjian kerja sama terkait pemanfaatan tanah kesultanan di ...

Keraton Yogyakarta hadiahi warga yang kembalikan tanah kasultanan

Keraton Yogyakarta memberikan hadiah berupa surat kekancingan atau hak pinjam pakai tanah kasultanan kepada sejumlah warga di Kabupaten Kulon Progo, ...

Presiden Jokowi dan Ibu Iriana bersilaturahim ke Keraton Yogyakarta

Presiden Joko Widodo beserta Ibu Negara Iriana Joko Widodo bersilaturahim ke Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat, Yogyakarta, Senin. Presiden yang ...