Tag: geopark ciletuh

4 juta wisatawan diprediksi berwisata di kabupaten Sukabumi

Polres Sukabumi memprediksi pada libur dan cuti bersama perayaan Idul Fitri 1443 H jumlah wisatawan yang akan datang dari berbagai daerah untuk ...

LPDUK geber inovasi untuk kembangkan industri olahraga

Lembaga Pengelola Dana dan Usaha Keolahragaan (LPDUK) Kemenpora terus menggeber inovasi untuk mengembangkan industri olahraga guna mencapai target ...

Ayah dan dua anaknya tewas saat hendak berwisata ke Pantai Palangpang

Ayah dan dua anaknya tewas setelah mengalami kecelakaan maut saat hendak berwisata ke objek wisata Geopark Ciletuh, tepatnya ke Pantai Palangpang, ...

PT Jamkrindo berkolaborasi salurkan bantuan TJSL di Banten

PT Jamkrindo menyalurkan bantuan tanggung jawab sosial dan lingkungan (TJSL) di Provinsi Banten, yang merupakan bagian dari Program Kolaborasi TJSL ...

Jamkrindo tingkatkan peran di inklusi keuangan dukung agenda G20

PT Jamkrindo berkomitmen untuk berkontribusi meningkatkan perannya dalam inklusi keuangan dengan menjembatani lebih banyak UMKM feasible untuk ...

Longsor tutup ruas jalan nasional Palabuhanratu-Cisolok

Hujan deras yang mengguyur Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat dalam beberapa hari terakhir memicu terjadinya bencana tanah longsor di ruas jalan nasional ...

Klaster BUMN Asuransi-Dana Pensiun inisiasi workshop manajemen risiko

Klaster BUMN Asuransi dan Dana Pensiun menginisiasi workshop manajemen risiko bertajuk "Penguatan Implementasi ERM pada Perusahaan ...

Direktur Jamkrindo: Ekonomi digital jadi solusi atasi kesenjangan

Kegiatan ekonomi berbasis digital di kawasan perdesaan menjadi solusi pemerataan dan mengatasi kesenjangan akibat terpusatnya kegiatan ekonomi di ...

Jawa Barat bakal fokus kembangkan konsep wisata selaras alam

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Barat melalui Dinas Pariwisata dan Kebudayaan pada 2022 akan fokus mengembangkan konsep selaras alam yakni ...

Jamkrindo kembali hijaukan kawasan Geopark Ciletuh

PT Jamkrindo (Persero) kembali melakukan penghijauan di Ciletuh Palabuhanratu Unesco Global Geopark (CPUGGp) dalam rangka mendukung tujuan ...

Polres gerebek vila jual minuman keras ilegal di Sukabumi

Satuan Narkoba Polres Sukabumi menggerebek sebuah vila dan penginapan yang berada di sekitar objek wisata laut selatan Kabupaten Sukabumi, Jawa ...

Kapolda Jabar pantau kesiapan personel

Kapolda Jabar Irjen Pol Suntana memantau langsung kesiapan personelnya di Sukabumi, Jawa Barat yang tengah bertugas melakukan pengamanan pada Operasi ...

Menyusuri kawasan geologi Geopark Merangin menuju pengakuan UNESCO

Indonesia dikenal dunia sebagai surga bumi atau "Heaven on the Earth" karena memiliki kekayaan alam yang melimpah yang menjadikan ...

Kementerian ESDM-Dekranas gelar diklat UMKM di Geopark Gunung Batur

Badan Geologi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) bersama Dewan Kerajinan Nasional (Dekranas) menyelenggarakan pendidikan dan pelatihan ...

Presiden: Kekayaan geologi jangan dirusak dan dieksploitasi berlebihan

Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengingatkan agar kekayaan dan keragaman geologi, hayati dan budaya yang dimiliki Indonesia tidak dirusak dan ...