Tag: gempa susulan

Gempa 7,1 magnitudo guncang lepas pantai tenggara Pulau Kyushu Jepang

Gempa bermagnitudo 7,1 mengguncang lepas pantai tenggara Pulau Kyushu di Jepang pada Kamis, yang mendorong otoritas untuk mengeluarkan peringatan ...

Gempa 5,3 magnitudo guncang Pesisir Barat Lampung hingga OKU Selatan

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mendeteksi gempa 5,3 magnitudo mengguncang Pesisir Barat, Lampung hingga OKU Selatan, Senin ...

Cek fakta, Gunung Ciremai di Jawa Barat meletus usai gempa

Jakarta (ANTARA/JACX) – Sebuah pesan berantai di WhatsApp menarasikan Gunung Ciremai yang terletak berbatasan dengan tiga kabupaten yaitu ...

BPBD Kuningan catat 35 bangunan rusak ringan akibat gempa

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Kuningan, Jawa Barat, mencatat sebanyak 35 unit bangunan mengalami kerusakan ringan akibat ...

PVMBG: Gempa tak pengaruhi aktivitas vulkanik di Gunung Ciremai

Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) memastikan peristiwa gempa tektonik yang sempat terjadi di Kabupaten Kuningan, Jawa Barat, ...

Pj Gubernur puji solidaritas warga di lokasi terdampak gempa Kuningan

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Barat Bey Triadi Machmudin memuji solidaritas warga di lokasi terdampak gempa di Kabupaten Kuningan. Saat meninjau ...

BMKG: Gempa di Kuningan yang merusak akibat aktivitas sesar Ciremai

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyatakan aktivitas sesar Ciremai, pada Kamis, mengakibatkan getaran gempa yang menimbulkan ...

BMKG: Gempa 5,7 magnitudo di Maluku tidak berpotensi tsunami

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) melaporkan gempa bumi 5,7 magnitudo yang mengguncang wilayah Laut Banda, Maluku, pada Senin malam ...

BMKG: Gempa 5,7 magnitudo di Pulau Nias tak berpotensi tsunami

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengungkap gempa bumi 5,7 magnitudo yang mengguncang wilayah Pantai Barat Sumatera, Pulau Nias ...

Gempa guncang Ternate Rabu pagi, dipicu aktivitas lempeng Laut Maluku

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengungkap gempa bumi yang mengguncang wilayah Pantai Utara Pulau Batang Dua, Ternate, Maluku ...

Pakar gempa dari Taiwan bahas kegempaan, peringatan dini hingga dampak

Institut Teknologi Sumatera (Itera) menghadirkan pakar dari National Central University, Taiwan, Honorary Professor Chung Han Chan guna membahas ...

BMKG: Enam gempa susulan landa Kabupaten Batang

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika Stasiun Banjarnegara menyebutkan enam gempa susulan melanda Kabupaten Batang, Jawa Tengah, pada ...

Kabupaten Batang kembali dilanda gempa susulan

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika Stasiun Banjarnegara merilis gempa bumi tektonik susulan dengan magnitudo 3,0 melanda wilayah Kabupaten ...

BMKG: Gempa Sangihe akibat deformasi batuan lempeng Laut Filipina

Kepala Pusat Gempa Bumi dan Tsunami BMKG Daryono mengatakan gempa magnitudo M7,0 di wilayah Laut Sulawesi, Kepulauan Sangihe, Sulawesi Utara, akibat ...

BPBD Jateng: PLTU dan KITB tak terdampak gempa Batang

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Jawa Tengah Bergas C Penanggungan memastikan bahwa gempa yang terjadi di Batang tidak berdampak terhadap ...