Tag: gedung dpr senayan

Anggota DPR minta Densus 88 tingkatkan koordinasi antisipasi terorisme

Anggota Komisi III DPR RI Andi Rio Idris Padjalangi meminta Detasemen Khusus (Densus) 88 Anti-teror Polri meningkatkan koordinasi dengan berbagai ...

Wakil Ketua DPR minta Kemenag sosialisasikan logo halal terbaru

ANTARA - Wakil DPR RI Sufmi Dasco Ahmad pada Senin (14/3), di Gedung DPR Senayan, Jakarta Pusat, meminta Kementerian Agama untuk mensosialisasikan ...

Anggota DPR: Calon anggota KPU harus kuasai lapangan-bernalar akademis

Anggota Komisi II DPR RI Subardi mengatakan calon anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) harus menguasai lapangan dan bernalar akademis. “Sosok ...

DPR RI terima perwakilan perempuan jelang uji kelayakan KPU-Bawaslu

Komisi II DPR RI menerima kunjungan perwakilan perempuan dalam rapat dengar pendapat umum (RDPU) menjelang uji kelayakan dan kepatutan calon anggota ...

Menkumham dilema WNI minta suaka di luar negeri

Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) Yasonna H. Laoly mengaku dilema dengan keinginan warga negara Indonesia (WNI) yang meminta suaka ...

Disinfeksi ruangan di gedung DPR Senayan

Pegawai melakukan disinfeksi di ruang rapat Komisi I DPR, Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu (2/2/2022). Sekretaris Jenderal DPR Indra ...

Anggota DPR soroti pergantian jabatan di Kemenkumham

Anggota DPR RI Asrul Sani menyoroti kinerja pergantian jabatan di Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) yang terkesan ...

ST Burhanuddin sebut ada 345 jaksa perempuan di Kejaksaan RI

Jaksa Agung Sanitiar Burhanuddin mengatakan 345 jaksa perempuan dari total 11.070 jaksa yang bertugas di lembaga kejaksaan saat ini. Dalam rapat ...

Komisi III DPR minta Jaksa Agung optimalkan "restorative justice"

Komisi III DPR RI meminta Jaksa Agung ST Burhanuddin untuk mengoptimalkan upaya penegakan hukum melalui pendekatan keadilan restoratif atau ...

Begini alur distribusi "set top box" untuk rumah tangga miskin

Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) menjelaskan rencana alur distribusi perangkat set top box tahap pertama untuk rumah tangga miskin, ...

Masyarakat ekonomi mampu diimbau mulai beli set top box dari sekarang

Kementerian Komunikasi dan Informatika mengajak masyarakat, terutama dari golongan ekonomi mampu untuk mulai membeli perangkat set top box dari ...

Kemarin, jadwal Pemilu dan Pilkada hingga penanganan persoalan Papua

Ragam peristiwa di Indonesia terjadi pada Senin (24/1) disiarkan ANTARA dan masih layak anda baca kembali untuk informasi pagi ini. 1. Pemerintah, ...

DPR sepakati Pilkada serentak 27 November 2024

Komisi II DPR RI bersama Pemerintah dan penyelenggara pemilu menyepakati pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak dilaksanakan pada 27 November ...

KPU dan Kemendagri sepakati jadwal pemilu 14 Februari 2024

Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) menyepakati jadwal pemilihan umum (pemilu) pada tanggal 14 Februari ...

Anggota DPR minta BNN edukasi penegak hukum

Anggota DPR RI Habiburokhman meminta Kepala Badan Nasional Narkotika (BNN) untuk memperluas fungsi edukasi, khususnya kepada penegak ...