Tag: gayo lues

Kemenag Aceh ingatkan CPNS tak cepat minta pindah tempat tugas

Kantor Wilayah Kementrian Agama Aceh mengingatakan 1.159 orang penerima Surat Keputusan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tidak lagi cepat minta ...

ACT Aceh: Satu hektare lahan serai wangi bisa produksi minyak 200 Kg

Lembaga kemanusiaan Aksi Cepat Tanggap (ACT) Cabang Aceh menyebut, setiap satu hektare lahan tanaman serai wangi di tanah wakaf dewasa ini mampu ...

623 peserta ikuti Musabaqah Tunas Ramadhan di Nagan Raya Aceh

Sebanyak 623 peserta yang berasal 20 daerah dari total 23 kabupaten/kota di Aceh mengikuti Musabaqah Tunas Ramadhan (MTR) Ke-XVIII yang dipusatkan di ...

KIP: Partisipasi pemilih Aceh Tenggara tertinggi di Aceh

Komisi Independen Pemilihan (KIP/KPU) Aceh menyatakan partisipasi pemilih Pemilu 2019 di Kabupaten Aceh Tenggara tertinggi dari 23 kabupaten/kota di ...

KIP: Suara Prabowo di Aceh 2,4 juta, Jokowi 404 ribu

Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh secara resmi menetapkan perolehan suara pasangan nomor urut 02 calon presiden Prabowo Subianto dan calon wakil ...

KIP Aceh sudah tetapkan rekapitulasi suara 16 kabupaten/kota

Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh hingga hari keempat rapat pleno sudah menetapkan rekapitulasi penghitungan perolehan suara Pemilu 2019 di 16 ...

KIP Aceh gelar rapat pleno rekapitulasi suara mulai 7 Mei

Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh menyatakan akan menggelar rapat pleno rekapitulasi penghitungan suara Pemilu 2019 mulai 7 Mei ...

Tiga penyelenggara pemilu di Aceh meninggal dunia dan puluhan sakit

Komisi Independen Pemilihan (KIP/KPU) Provinsi Aceh menyatakan tiga penyelenggara Pemilu 2019 di provinsi ini meninggal dunia dan puluhan lainnya ...

Panwaslih Aceh rekomendasikan pemungutan suara ulang di beberapa TPS

Panitia Pengawas Pemilihan (Panwaslih/Bawaslu) Aceh merekomendasikan pemungutan suara ulang di beberapa tempat pemungutan suara (TPS) di sejumlah ...

Banjir rendam 258 Jiwa di Aceh Jaya

Sebanyak 86 kepala keluarga dengan 258 jiwa yang tinggal di dua gampong (desa) di Kabupaten Aceh Jaya menjadi korban terdampak banjir yang  ...

Geliat pemilu di ujung barat Indonesia

Spanduk berbagai ukuran, baliho dan lainya, terpampang di kanan-kiri jalan protokol di Pulau Weh, Kota Sabang, Aceh. Alat kampanye politik itu ...

Penyebab kian menyusutnya populasi orang utan di Aceh, menurut BKSDA

Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Aceh menyatakan populasi orang utan (pongo abelii) di provinsi itu kian menyusut akibat maraknya konversi ...

Sembilan parpol di Aceh dicoret sebagai peserta Pemilu 2019

Sembilan partai politik berbasis nasional dicoret sebagai peserta Pemilu 2019 di Provinsi Aceh karena tidak menyampaikan laporan awal dana kampanye ...

Kebakaran pemukiman di Aceh masih tinggi, sebut BPBA

Badan Penanggulangan Bencana Aceh (BPBA) menyatakan, frekuensi kebakaran permukiman penduduk di Provinsi Aceh masih tinggi, di mana  tercatat ...

Pemkab Aceh Tengah lestarikan populasi kuda Gayo

Pemerintah Kabupaten Aceh Tengah menyatakan akan tetap melestarikan dan menjaga populasi kuda asal Gayo guna mempertahankan budaya asli yang ...