Tag: gambut

Bappenas soroti solusi berbasis alam untuk pelestarian sumber air

Deputi Bidang Kemaritiman dan Sumber Daya Alam Kementerian PPN/Bappenas Vivi Yulaswati menyampaikan bahwa alam dapat dimanfaatkan untuk pelestarian ...

Wilmar terapkan NDPE dukung perlindungan lanskap Aceh Bagian Selatan

Wilmar menerapkan Kebijakan Tanpa Deforestasi, Gambut, dan Eksploitasi (No Deforestation, Peat and Exploitation/ NDPE) kepada seluruh pemasok tandan ...

KLHK lanjutkan sosialisasi FOLU Net Sink 2030 di DI Yogyakarta

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) kembali melanjutkan sosialisasi di sektor kehutanan dan penggunaan lahan (Forestry and other Land ...

BRIN: Indonesia butuh terobosan inovasi pemenuhan air minum-sanitasi

Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) menyatakan Indonesia membutuhkan banyak terobosan inovasi pemenuhan air minum dan sanitasi bagi masyarakat ...

Penjabat Gubernur Riau bersama BI luncurkan GNPIP Sumatera 2024

Penjabat (Pj) Gubernur Riau SF Hariyanto bersama Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia (BI) Destry Damayanti meluncurkan Gerakan Nasional ...

Standard Chartered: Indonesia "spotlight" bagi para investor global

Cluster CEO Indonesia and ASEAN Markets (Australia, Brunei and the Philippines) Standard Chartered Bank Indonesia Rino Donosepoetro menyatakan ...

Menteri: Persiapan RI masuk OECD tidak ada kendala dari sisi LHK

Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK), Siti Nurbaya Bakar menyebut persiapan Indonesia untuk masuk dalam keanggotaan lembaga Organisasi Kerja ...

BRGM: Jambi jadi referensi restorasi lahan gambut nasional

Badan Restorasi Gambut dan Mangrove (BRGM) menjadikan Provinsi Jambi sebagai referensi pelaksanaan restorasi gambut secara nasional. Kepala ...

Peneliti UGM paparkan hasil riset kekayaan biota air tawar Kaltim

Peneliti dari Universitas Gadjah Mada Yogyakarta memaparkan hasil riset kekayaan keanekaragaman hayati biota air tawar di perairan sungai ...

Delegasi Kedutaan Kanada kunjungi Sumsel bahas pembangunan

Tim dari Kedutaan Besar (Kedubes) Kanada melaksanakan kunjungan untuk mempromosikan kegiatan pembangunan berkelanjutan di tingkat provinsi, ...

Mendagri instruksikan Pemda kelola SDA dukung World Water Forum 2024

Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian menerbitkan Instruksi Mendagri (Inmendagri) Nomor 2 Tahun 2024 tentang peran pemerintah daerah (Pemda) dalam ...

ADB: Ciptakan perekonomian lebih ramah lingkungan dan terbuka

Asian Development Bank (ADB) mendorong negara-negara anggotanya untuk menciptakan globalisasi ramah lingkungan dengan membangun perekonomian yang ...

Gubernur: APBD Kalteng terus meningkat kini mencapai Rp8,79 triliun

Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) Sugianto Sabran mengatakan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) provinsi setempat menunjukkan tren ...

12 tipe ekosistem hutan teridentifikasi di TNGP Kalbar

Sebanyak 12 tipe ekosistem hutan teridentifikasi di kawasan konservasi Taman Nasional Gunung Palung (Tanagupa) di Provinsi Kalimantan ...

Kemendes: CSR-PDB Awards memotivasi perusahaan ikut bangun desa

Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) menyampaikan bahwa Corporate Social Responsibility (CSR) serta ...