Tag: gamawan fauzi

Mendagri: Biaya Pilkada Harus Murah

Menteri Dalam Negeri Gamawan Fauzi mengatakan biaya pemilihan kepala daerah harus didesain murah di antaranya dengan mengatur pelaksanaan kampanye ...

Mendagri: Pelantikan Pejabat di Rutan Tidak Pantas

Menteri Dalam Negeri Gamawan Fauzi menyatakan bahwa melantik pejabat daerah di rumah tahanan seperti yang dilakukan Wali Kota Tomohon Jefferson S ...

KPK Minta Wali Kota Tomohon Dinonaktifkan

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) meminta Menteri Dalam Negeri dan Gubernur Sulawesi Utara segera menonaktifkan Jefferson Soleiman Rumajar karena ...

Soal Nonaktif Jefferson, Mendagri Tunggu Surat Gubernur

Menteri Dalam Negeri Gamawan Fauzi menunggu surat Gubernur Sulawesi Utara mengenai usulan menonaktifkan Walikota Tomohon Jefferson Soelaiman ...

UMY Usulkan Konsensus Terkait Polemik RUUK DIY

Jurusan Ilmu Pemerintahan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Yogyakarta mengusulkan kepada pemerintah untuk mengambil ...

Wali Kota Tomohon: Saya Tidak akan Lari

Jefferson Rumajar yang baru dilantik sebagai Wali Kota Tomohon periode 2010-2015 pada Jumat pagi menegaskan dirinya tidak akan lari dari tanggung ...

Wali Kota Tomohon Diberhentikan Sementara Setelah Dilantik

Wali Kota Tomohon periode 2010-2015 Jefferson Soleiman Rumajar setelah menjalani pelantikan, di Jakarta, Jumat, akan diberhentikan sementara dari ...

Roy: Demokrat Hormati Aspirasi Masyarakat Yogyakarta

Partai Demokrat menghormati aspirasi yang berkembang di kalangan warga Yogyakarta terkait polemik penyelesaian Rancangan Undang-undang Keistimewaan ...

Kemdagri Selesaikan Evaluasi Daerah Otonom Baru

Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Gamawan Fauzi mengatakan pihaknya sedang menyelesaikan proses evaluasi penyelenggaraan pemerintahan daerah otonom ...

Mendagri: Pemda Harus Perhatikan Masalah Rumah Ibadah

Menteri Dalam Negeri Gamawan Fauzi mengingatkan pemerintah daerah baik gubernur, bupati maupun wali kota agar memperhatikan masalah yang timbul di ...

Mendagri: Pemekaran Daerah Tunggu "Desain Besar"

Menteri Dalam Negeri Gamawan Fauzi mengatakan bahwa pemekaran daerah masih harus menunggu penyelesaian Desain Besar Penataan Daerah ...

Sengketa Pilkada Paling Banyak Diperkarakan

Sidang sengketa Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pilkada) telah mendominasi perkara yang ditangani Mahkamah Konstitusi (MK) selama 2010. Kepala ...

Menbudpar: Target 7 Juta Wisman Tercapai

Menteri Kebudayaan dan Pariwisata (Menbudpar) Ir. Jero Wacik, SE mengatakan, target kunjungan wisatawan mancanegara (wisman) ke Indonesia tahun 2010 ...

Gubernur: PNS Produktif Hanya 30 Persen

Gubernur Sumatera Barat Irwan Prayitno menyebutkan, hanya 30 persen dari total pegawai negeri sipil di provinsi ini yang produktif akibat sistem ...

Tjahjo Kumolo: Mendagri Tak Hormati Aspirasi Yogya

Ketua Fraksi PDI Perjuangan di DPR RI, Tjahjo Kumolo menyatakan, pihaknya menilai sikap Mendagri Gamawan Fauzi tentang RUU Keistimewaan Yogyakarta ...