Tag: fiskal

Sosok Suahasil Nazara, kandidat wamen keuangan dalam kabinet Prabowo

Suahasil Nazara menjadi salah satu calon wakil menteri keuangan dalam kabinet pemerintahan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming. Suahasil Nazara ...

Profil Anggito Abimanyu, calon Wamenkeu dalam kabinet Prabowo

Dalam kabinet yang dipimpin oleh Presiden terpilih RI, Prabowo Subianto, akan terdapat tiga wakil menteri keuangan yang akan membantu Menteri ...

Mendagri resmi lantik Pj. Gubernur DKI Jakarta dan Papua Tengah

Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian resmi melantik Teguh Setyabudi sebagai Penjabat (Pj.) Gubernur DKI Jakarta dan Anwar Harun Damanik sebagai Pj. ...

Pemprov Lampung targetkan pendapatan di APBD-P mencapai Rp8,5 triliun

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung menargetkan pendapatan daerah dalam anggaran pendapatan dan belanja daerah perubahan (APBD-P) 2024 mencapai ...

Nissan Ariya di AS bakal didukung adaptor NACS Tesla

Nissan bakal memberikan mobil listrik Ariya adaptor North American Charging Sysytem (NACS), yang dikembangkan oleh Tesla, mulai akhir tahun ...

Ekonom: Investor asing akan respon positif Sri Mulyani sebagai Menkeu

Chief Economist & Head of Research Mirae Asset Sekuritas Rully Arya Wisnubroto menyampaikan bahwa para pelaku pasar asing (foreign investor) akan ...

Profil Wamenaker Afriansyah Noor yang akan masuk kabinet Prabowo

Pada Selasa (15/10) siang, sejumlah figur politik serta para profesional kembali mendatangi kediaman presiden terpilih Prabowo Subianto yang ...

Pengamat nilai Prabowo realistis dalam menyusun tim ekonomi kabinet

Dosen Universitas Paramadina Septa Dinata menilai keputusan Presiden terpilih Prabowo Subianto untuk kembali menempatkan Sri Mulyani Indrawati ...

OVO usulkan program Makan Bergizi Gratis menggunakan model Prakerja

Presiden Direktur PT Visionet Internasional (OVO) Karaniya Dharmasaputra mengusulkan program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang menjadi program ...

BI tetap proyeksikan FFR turun dua kali sampai akhir 2024

Bank Indonesia (BI) masih tetap memproyeksikan pemangkasan suku bunga kebijakan bank sentral Amerika Serikat (AS) Fed Funds Rate (FFR) sebanyak dua ...

BI perkuat bauran kebijakan dukung pertumbuhan ekonomi berkelanjutan

Bank Indonesia (BI) melakukan lima langkah kebijakan dalam memperkuat bauran kebijakan moneter, makroprudensial, dan sistem pembayaran guna menjaga ...

Indef: Kepercayaan publik penting pada 100 hari pemerintahan Prabowo

Kepala Center of Macroeconomics and Finance Institute for Development of Economics and Finance (Indef) M Rizal Taufikurahman mengatakan kinerja dalam ...

BI proyeksikan ekonomi Indonesia 2024 tetap tumbuh baik

Bank Indonesia (BI) memproyeksikan secara keseluruhan ekonomi Indonesia pada 2024 tetap tumbuh baik dan berada dalam kisaran sasaran 4,7-5,5 persen, ...

Kemenkeu: Berlanjutnya surplus neraca dagang sinyal ekonomi tangguh

Kepala Badan Kebijakan Fiskal (BKF) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) Febrio Kacaribu optimistis berlanjutnya tren surplus neraca perdagangan menjadi ...

Core Tax diyakini mampu tingkatkan efisiensi pengelolaan pajak

Perusahaan konsultan pajak PT Sinergi Dinamis Konsultindo meyakini Core Tax Administration System (CTAS) mampu meningkatkan efisiensi pengelolaan ...