Tag: fiskal

PT PII ajak swasta internasional berpartisipasi bangun infrastruktur

PT Penjaminan Infrastruktur Indonesia (Persero) / PT PII saat berpartisipasi dalam Asia Infrastructure Forum 2024 – Forum terkemuka bagi pelaku ...

Kemarin, pengembalian Tapera bagi pensiunan PNS hingga gaji staf OIKN

Berbagai berita ekonomi pada Selasa (4/6) masih layak untuk dibaca, mulai dari BP Tapera yang menyatakan telah mengembalikan dana Tapera kepada ...

Ketua Banggar minta gen Z hingga hilirisasi jadi atensi RAPBN 2025

Ketua Badan Anggaran (Banggar) DPR RI Said Abdullah meminta persoalan tingkat pengangguran generasi Z (gen Z) hingga hilirisasi menjadi atensi dalam ...

Indef usulkan pemerintah mendatang evaluasi soal IKN

Institute for Development of Economics and Finance (Indef) mengusulkan kepada pemerintah mendatang untuk mengevaluasi kebijakan pembangunan Ibu Kota ...

Sri Mulyani targetkan pertumbuhan investasi 5,9 persen pada 2025 

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menargetkan pertumbuhan investasi di kisaran 5,2-5,9 persen secara tahunan (year-on-year/yoy) pada ...

Sri Mulyani sebut rancangan fiskal 2025 untuk jaga kesinambungan

ANTARA - Dalam Rapat Paripurna DPR di Jakarta, Selasa (4/6), Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menyebut dalam Kerangka Ekonomi Makro dan ...

Sri Mulyani: Hilirisasi tetap jadi prioritas kebijakan fiskal RI

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati memastikan program hilirisasi tetap menjadi bagian dari strategi kebijakan fiskal jangka ...

Sri Mulyani bidik defisit 2,45-2,82 persen untuk APBN 2025 

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati membidik defisit di kisaran 2,45-2,82 persen untuk Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2025. Ia ...

Pemerintah terus pantau harga pangan demi kendalikan inflasi

Pemerintah menyatakan akan terus memantau harga pangan, meski kini dalam level melandai demi tetap menjaga inflasi dalam kondisi ...

Kemenko: Kepercayaan investor terhadap ekonomi RI cukup baik

Deputi Bidang Koordinasi Ekonomi Makro dan Keuangan Kementerian Koordinator Perekonomian Ferry Irawan menyatakan kepercayaan investor terhadap ...

Pemerintah jaga PMI manufaktur demi pertumbuhan ekonomi lima persen

Pemerintah berkomitmen menjaga Purchasing Managers' Index (PMI) manufaktur demi mencapai pertumbuhan ekonomi di atas lima persen pada ...

Destry Damayanti jalani uji kelayakan Deputi Gubernur Senior BI

Destry Damayanti menjalani uji kelayakan dan kepatutan (fit and proper test) sebagai calon Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia (BI) di hadapan ...

Kementerian ESDM ajukan subsidi listrik 2025 hingga Rp88,36 triliun

Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral mengajukan subsidi listrik sebesar Rp83,02 triliun–Rp88,36 triliun untuk RAPBN 2025, lebih tinggi ...

Panasonic Hadirkan Solusi Hidup yang Lebih Mudah dan Nyaman

Memasuki tahun Fiskal baru 2024, PT Panasonic Gobel Indonesia (PGI) dengan bangga memperkenalkan kampanye terbaru bertajuk AWET MUDAH PASTI ...

Pertamina tahan harga Pertamax Series agar tidak naik pada Juni

PT Pertamina (Persero) melalui perusahaan subholding PT Pertamina Patra Niaga menyampaikan tidak ada kenaikan harga untuk BBM nonsubsidi, yakni ...