Tag: fajar alfian

Tiga ganda putra "Top Five" Indonesia lewati 32 besar Kejuaraan Dunia

Tiga ganda putra Indonesia yang bertengger di peringkat lima besar dunia, tampil positif pada babak 32 besar dan mencetak kemenangan dua gim langsung ...

Jadwal Kejuaraan Dunia 2022: Empat ganda putra Indonesia beraksi

Empat ganda putra yang menjadi sektor andalan Indonesia akan memulai aksinya pada Kejuaraan Dunia BWF 2022 di Tokyo, Jepang, Rabu, setelah ...

Ganda putra lewati babak pertama Kejuaraan Dunia berkat "bye"

Empat ganda putra Indonesia yang berlaga di ajang Kejuaraan Dunia BWF 2022 mendapat keuntungan dengan mendapat bye di babak pertama sehingga mereka ...

Durasi singkat hambat latihan timnas bulu tangkis di Tokyo

Timnas bulu tangkis Indonesia mendapat giliran untuk menjajal latihan di lapangan pertandingan Tokyo Metropolitan Gymnasium yang akan menjadi arena ...

Atlet diminta nikmati permainan selama bertanding di BWF 2022

Atlet bulu tangkis diminta fokus menikmati permainan selama bertanding dalam BWF World Championship 2022  di Jepang pada 22-28 ...

Timnas bulu tangkis akan didukung 65.000 WNI di Jepang

Duta Besar Republik Indonesia untuk Jepang dan Federasi Mikronesia Heri Akhmadi memastikan dukungan 65.000 warga negara Indonesia (WNI) yang ada di ...

Fajar/Rian berusaha tanpa beban dalam ketatnya persaingan ganda putra

Pada Kejuaraan Dunia 2022 yang berlangsung pada 22-28 Agustus di Tokyo, Jepang, pasangan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto tak ingin terbebani ...

HUT RI jadi tambahan semangat Fajar/Rian di Kejuaraan Dunia

Ganda putra Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto termotivasi untuk menggondol gelar juara perdana di ajang Kejuaraan Dunia 2022, sebagai kado untuk ...

Sektor putra tumpuan PBSI raih gelar di Kejuaraan Dunia 2022

Pengurus Pusat Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PP PBSI) menaruh harapan pada sektor tunggal dan ganda putra sebagai ujung tombak menyabet ...

Formasi timnas untuk Kejuaraan Dunia BWF 2022 tambah satu pemain

Pebulu tangkis tunggal putra Chico Aura Dwi Wardoyo masuk formasi anyar timnas Indonesia untuk Kejuaraan Dunia 2022 setelah diundang resmi oleh ...

Zacha/Bela gantikan Adnan/Mychelle di Kejuaraan Dunia BWF 2022

Pengurus Pusat Persatuan Bulu Tangkis Seluruh Indonesia (PP PBSI) mengirimkan ganda campuran Zachariah Josiahno Sumanti/Hediana Julimarbela ke ajang ...

PBSI umumkan daftar sementara pemain untuk Kejuaraan Dunia di Tokyo

Pengurus Pusat Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PP PBSI) mengumumkan daftar sementara pemain bulu tangkis nasional yang akan berlaga pada ...

Fajar/Rian pimpin ganda putra dalam nominal hadiah terbanyak pada 2022

232.750 dolar AS

2. Tai Tzu Ying (tunggal putri/Taiwan.

PP PBSI puas dengan pencapaian pemain di tur Asia Tenggara

Pengurus Pusat Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PP PBSI) secara bangga mengutarakan hasil para pemain selama berlaga di tiga turnamen tur ...

Indonesia juara umum Singapore Open dengan tiga gelar juara

Timnas bulu tangkis Indonesia keluar sebagai juara umum pada ajang Singapore Open 2022 dengan total menyabet tiga gelar juara dan satu runner-up, ...