Tag: etnis rohingya

Akar masalah Rohingya adalah soal kewarganegaraan

Ketua PP Muhammadiyah Din Syamsuddin mengatakan, yang menjadi akar permasalahan dari konflik Rohingya adalah masalah kewarganegaraan mereka. ...

PM Malaysia perintahkan manusia perahu diselamatkan

Perdana Menteri Najib Razak hari ini telah memerintahkan angkatan laut dan penjaga pantai Malaysia untuk menggelar operasi pencarian dan pertolongan ...

Wapres dijadwalkan bertemu PM Jepang

Wakil Presiden Jusuf Kalla tiba di Tokyo, Jepang, guna menghadiri serangkaian acara termasuk melakukan pertemuan dengan Perdana Menteri Jepang ...

MUI-Walubi minta pemerintah tampung pengungsi Rohingya

Majelis Ulama Indonesia (MUI) dan Perwakilan Umat Buddha Indonesia (Walubi) meminta pemerintah Indonesia segera menyiapkan tempat penampungan khusus ...

Sebagian besar pengungsi lelaki lajang Bangladesh

Sebagian besar atau lebih dari separuh dari jumlah pengungsi yang telah terdata di Republik Indonesia ternyata merupakan pengungsi berjenis kelamin ...

Myanmar melunak, siap bantu pengungsi Rohingya

Myanmar akhirnya menyampaikan pernyataan menyejukan ketika para tetangganya yang sedang berbicara soal krisis manusia perahu di Asia Tenggara, ...

Menag: pengungsi Rohingya harus diayomi dan disantuni

Menteri Agama Lukman Hakim mengatakan "manusia perahu" Rohingya yang eksodus dari Myanmar dan Bangladesh perlu untuk diayomi dan disantuni oleh ...

Malaysia kritik San Suu Kyi berdiam diri soal Rohingya

Wakil Menteri Dalam Negeri Malaysia Datuk Seri Dr Wan Junaidi Tuanku Jaafar mengkritik sikap peraih Nobel Perdamaian Aung San Suu Kyi yang dianggap ...

Tokoh Aceh minta Indonesia ajak ASEAN kucilkan Myanmar

Tokoh pemuda Aceh menghimbau Pemerintah Indonesia untuk mengajak negara-negara ASEAN dan dunia untuk mengucilkan Myanmar karena telah mengusir dan ...

Kembali nelayan Aceh selamatkan imigran Rohingya

Kembali nelayan di Provinsi Aceh menyelamatkan imigran Rohingya di perairan Kabupaten Aceh Timur. Mereka ditemukan nelayan saat mengapungg di ...

Indonesia dan krisis manusia perahu Asia Tenggara

Sejarah selalu berulang, namun tidak sepenuhnya sejarah terjadi persis seperti pada masa lalu. Pada akhir 1970-an, Indonesia menerima manusia perahu ...

MUI desak lembaga internasional tekan rezim Myanmar

Ketua Dewan Pimpinan Pusat Majelis Ulama Indonesia (MUI), Din Syamsuddin mendesak lembaga internasional seperti Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) dan ...

Din setuju Indonesia terima etnis Rohingya

Tokoh Muhammadiyah yang juga Ketua Majelis Ulama Indonesia, Din Syamsuddin secara pribadi menyatakan setuju jika Pemerintah Indonesia menerima saja ...

Legislator prihatin kondisi pengungsi Rohingya

Ketua Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) DPR RI Jazuli Juwaini menyatakan keprihatinannya atas kondisi pengungsi Rohingya.Jazuli menyatakan ...

PM Australia tetap sarankan strategi tolak manusia perahu

Perdana Menteri (PM) Australia, Tony Abbott, menegaskan bahwa kebijakannya menolak manusia-manusia perahu sebagai kebijakan yang paling tepat ...