Tag: eri cahyadi

Vaksinasi COVID-19 penguat untuk lansia di Surabaya capai 90,80 persen

Dinas Kesehatan Kota Surabaya menyebutkan vaksinasi penguat atau dosis tiga untuk warga lanjut usia di Kota Pahlawan, Jatim, mencapai 92.673 lansia ...

Mertua Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi tutup usia

Mertua Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi atau ayah dari Rini Indriyani (istri Eri Cahyadi), Dadang Djumena meninggal dunia di usia 77 tahun pada ...

Rapimda-Rakerda Golkar Surabaya siapkan strategi hadapi Pemilu 2024

Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Golkar Surabaya menyiapkan strategi menghadapi Pemilu Serentak 2024 dengan menggelar Rapat Pimpinan Daerah ...

Wali Kota Surabaya pastikan semua pedagang dapat stan Pasar Turi Baru

Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi memastikan semua pedagang mendapatkan stan di Pasar Turi Baru menjelang pembukaan pasar tersebut pada 22 Maret ...

Ketua DPR bantu alat produksi perajin tempe di Surabaya

Ketua DPR Puan Maharani memberikan bantuan alat produksi tempe kepada para perajin di Kampung Tempe, Sukomanunggal, Kota Surabaya, Jawa Timur, ...

Surabaya sediakan 1.160 kuota beasiswa penghafal kitab suci

Pemerintah Kota Surabaya menyediakan 1.160 kuota beasiswa bagai pelajar penghafal kitab suci untuk jenjang TK, SD, hingga SMP di Kota Pahlawan, Jawa ...

Wali Kota: Surabaya PPKM Level 2 waktunya bangkitkan perekonomian

Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menyatakan Kota Pahlawan, Jawa Timur, saat ini berstatus Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level 2, ...

Pemkot Surabaya siapkan skema atasi genangan dan banjir

Pemerintah Kota Surabaya melalui Dinas Sumber Daya Air dan Bina Marga setempat menyiapkan skema guna mengatasi permasalahan banjir maupun genangan ...

LaNyalla minta kepala daerah respon serius laporan dugaan mafia bansos

Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti, meminta kepala daerah merespon serius laporan warga mengenai dugaan mafia bantuan sosial (bansos). Ia ...

Wali kota targetkan tiga bulan mendatang Surabaya zero stunting

Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menargetkan dalam tiga bulan mendatang Surabaya zero stunting menyusul angka stunting atau kerdil di Kota Surabaya ...

Tiga balita berisiko stunting jadi pemenang lomba Surabaya Emas

Tiga balita berisiko stunting di Kota Surabaya, Jawa Timur, menjadi pemenang Lomba Bersama Wujudkan Surabaya Emas (Eliminasi Masalah Stunting) yang ...

Rumah Sakit Darurat Lapangan Tembak di Surabaya belum sempat digunakan

Rumah Sakit Darurat Lapangan Tembak (RSLT) di Kedung Cowek, Kota Surabaya yang dibuka sejak awal Februari 2022 untuk mengantisipasi tingginya ...

Pengkaji: Polemik kader kesehatan Surabaya karena kurang sosialisasi

Tim Pengkaji dari Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Airlangga Ratna Dwi Wulandari menilai adanya polemik pemecatan kader kesehatan di Kota ...

Khofifah titip cangkokan pohon buah mentega ke Megawati melalui Puan

Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menitipkan hasil cangkokan pohon buah mentega yang tumbuh di halaman belakang Gedung Negara Grahadi ...

Wali Kota Surabaya kumpulkan kader kesehatan jelaskan isu pemecatan

Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi mengumpulkan seluruh kader kesehatan di Gedung Convention Hall, Kota Surabaya, Rabu, guna menjelaskan adanya kabar ...