Tag: ekspor produk umkm

Pemerintah fasilitasi produk UMKM masuk Kanada lewat e-dagang

Pusat Promosi Perdagangan Indonesia (ITPC) di Vancouver akan memfasilitasi masuknya produk-produk usaha mikro kecil menengah (UMKM) ke pasar Kanada ...

Perjanjian perdagangan bebas dapat permudah akses UMKM ke pasar Kanada

Duta Besar RI untuk Kanada, Abdul Kadir Jailani, meyakini bahwa adanya perjanjian perdagangan bebas atau free trade agreement (FTA) dapat mempermudah ...

Kadin Kediri manfaatkan jaringan bantu produk UMKM tembus pasar ekspor

Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Kota Kediri, Jawa Timur, memanfaatkan jaringannya untuk membantu pangsa pasar penjualan produk UMKM agar bisa ...

Tangerang siapkan produk UMKM dipasarkan ke luar negeri

Pemerintah Kota Tangerang sedang menyiapkan produk UMKM unggulan untuk dipasarkan ke luar negeri oleh Asosiasi Pengusaha Ritel Indonesia (APRINDO) ...

Perajin lidi nipah Babel didorong ciptakan kerajinan bernilai tinggi

Menteri Koperasi dan Usaha Kecil Menengah  Teten Masduki mendorong perajin lidi nipah di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung untuk dapat ...

Lepas ekspor Babel, Teten akui belum pernah dengar ekspor lidi nipah

Menteri Koperasi (Menkop) dan Usaha Kecil Menengah (UKM) Teten Masduki melepas ekspor perdana 12 ton lidi nipah hasil kerajinan UMKM Provinsi ...

Menteri Koperasi dan UKM buka Solo Great Sale hari ini

Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki membuka Solo Great Sale (SGS) 2020 yang akan dilaksanakan selama bulan Februari. "Solo ...

Dubes Cina datang ke Sukabumi, janjikan investasi di sektor pertanian

Duta Besar (Dubes) China untuk Indonesia Xiao Qian akan mendorong para investor dari "Negara Tirai Bambu" untuk berinvestasi di Desa ...

Produk UMKM Indonesia diupayakan tembus pasar lebih luas di Rusia

Produk UMKM Indonesia diupayakan untuk dapat menembus pasar yang lebih luas di Rusia setelah pertemuan antara Duta Besar RI untuk Rusia M. Wahid ...

Presiden ingin UMKM kuasai pasar domestik

ANTARA - Presiden Joko Widodo ingin usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) dapat menguasai pasar domestik, sehingga konsumen dalam negeri tidak ...

Presiden optimistis produk UMKM banjiri pasar global

ANTARA - Presiden Joko Widodo optimistis produk Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) bisa membanjiri pasar global. Dia juga meminta para pelaku ...

Presiden Jokowi buka UMKM Export BRIlianpreneur 2019

Presiden Joko Widodo (Jokowi) membuka UMKM Export BRIlianpreneur 2019 di Aula Assembly Balai Sidang Senayan Jakarta, Jumat. Pada pembukaan acara ...

Tingkatkan nilai tambah, Babel batasi ekspor lada dan produk UMKM

Pemerintah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung mengeluarkan kebijakan membatasi ekspor produk unggulan usaha mikro kecil menengah dan lada putih, guna ...

BI: Harga kurang kompetitif tantangan UMKM di pasar internasional

Kepala Perwakilan Bank Indonesia (BI) Singapura, Ramdhan Deny menyebut tantangan UMKM Indonesia ketika masuk ke pasar Internasional adalah harga yang ...

BI paparkan tantangan UMKM untuk tembus pasar internasional

Kepala Perwakilan Bank Indonesia Singapura Ramdhan Deny mengatakan para pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Indonesia masih memiliki ...