Tag: ekspor masker

Mendag: Ekspor alat pelindung diri dan masker sudah dibuka

Menteri Perdagangan Agus Suparmanto menyebut bahwa ekspor alat pelindung diri (APD) dan masker buatan industri dalam negeri sudah mulai dibuka ...

China ekspor lebih dari 50 miliar masker

ANTARA -China telah mengekspor pasokan perlengkapan anti epidemi dalam jumlah besar sejak 1 Maret lalu. Termasuk diantaranya sebanyak 50,9 miliar ...

AS minta China revisi aturan ekspor APD corona

Amerika Serikat telah meminta China merevisi aturan baru kontrol kualitas ekspor alat pelindung diri (APD) yang diperlukan selama pandemi virus ...

Bali catat lonjakan ekspor masker ke China pada Februari

Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Bali Adi Nugroho mengatakan bahwa produk kain perca berupa surgical mask (masker operasi) mengalami ...

Jack Ma kirim peralatan medis ke Rusia untuk perangi corona

Alibaba beserta pendiri yayasan raksasa perdagangan online China itu, Jack Ma, pada Rabu mengatakan telah mengirimkan berbagai peralatan medis, ...

Percepat impor alkes dan pelindung diri, Kemendag terbitkan regulasi

Kementerian Perdagangan mempercepat impor alat kesehatan (alkes) dan pelindung diri dengan menerbitkan Peraturan Menteri Perdagangan ...

DPP Perempuan Bangsa serukan Gerakan Produksi 1.000 Masker

Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Perempuan Bangsa menyerukan kepada perempuan-perempuan Indonesia yang memiliki kemampuan finansial untuk mendukung Gerakan ...

IABI: Pemerintah harus pastikan masker-penyanitasi tangan tersedia

Wakil Sekretaris Jenderal Ikatan Ahli Kebencanaan Indonesia (IABI) Dicky Pelupessy menyarankan pemerintah harus memastikan ketersediaan masker dan ...

Pemprov Jabar gandeng PT Pos Indonesia distribusikan sejuta masker

Pemerintah Provinsi Jawa Barat  mendistribusikan satu juta masker kepada warga mulai Senin (23/3)  bekerja sama dengan PT Pos Logistik ...

Dishub Bangkalan bagikan masker pada tukang parkir

Dinas Perhubungan (Dishub) Bangkalan, Jawa Timur, Minggu, membagikan masker gratis kepada para tukang parkir yang bertugas di wilayah itu, sebagai ...

Pelancong asal Jerman dirawat di ruang isolasi RSUD Tulungagung

Seorang pelancong atau wisatawan asal Jerman dirawat di ruang isolasi RSUD dr. Iskak Tulungagung, Jawa Timur, terhitung mulai Sabtu (21/3) karena ...

Lawan Corona, MilenialFest buat gerakan milenial melawan COVID-19

MilenialFest mengajak sekelompok anak muda untuk membuat sebuah gerakan milenial melawan COVID-19 di Indonesia yang dipelopori kolaborasi antara Jago ...

Pemerintah didorong proaktif sampaikan informasi COVID-19 secara benar

Komisi Informasi Pusat (KIP) mendorong pemerintah pusat atau gugus tugas COVID-19 dan pemerintah daerah proaktif menyampaikan informasi publik ...

Darurat COVID-19, pemerintah setop ekspor masker

Permintaan domestik terhadap masker meningkat imbas dari merebaknya wabah virus corona (COVID-19) sejak Januari 2020 yang diikuti dengan meroketnya ...

Pemerintah siapkan 12 juta masker untuk rumah sakit di Indonesia

Kementerian Kesehatan menyiapkan sekitar 12 juta masker bedah dan lebih dari 81 ribu masker jenis N95 yang akan didistribusikan ke rumah sakit-rumah ...