Tag: ekspor indonesia

Rupiah Rabu pagi melemah pasca rilis data penjualan ritel AS

Nilai tukar (kurs) rupiah yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada Rabu pagi melemah menyusul  rilis data penjualan ritel Amerika Serikat ...

Kemendag lepas ekspor ikan kering ke Taiwan senilai Rp440 juta

Kementerian Perdagangan melakukan pelepasan ekspor perdana ikan kering ke Taiwan sebanyak dua ton dengan nilai Rp 440 juta, yang merupakan hasil ...

LPEI ikut biayai pembangunan di area Sirkuit Mandalika

Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI) atau Indonesia Eximbank yang mengemban mandat untuk meningkatkan devisa negara ikut serta dalam pembiayaan ...

Airlangga: Laju pertumbuhan berbagai sektor dukung pemulihan ekonomi

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menyampaikan optimis pemerintah dalam meningkatkan perekonomian nasional didukung laju ...

Kejagung periksa tujuh tersangka LPEI

Penyidik Kejaksaan Agung memeriksa tersangka yang menghalangi penyidikan kasus dugaan tindak pidana korupsi dalam penyelenggaraan pembiayaan ekspor ...

Kemenperin: Sektor industri sumbang 77 persen capaian ekspor nasional

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) berkontribusi besar terhadap capaian ekspor nasional dengan angka 77,16 persen dari total ekspor nasional yang ...

Menangkap peluang ekspor ke pasar Arab Saudi dan UEA

Arab Saudi memiliki jumlah penduduk sebanyak 34,71 juta jiwa. Dari jumlah tersebut, Indonesia membidik tiga sasaran pasar ekspor yaitu pasar reguler ...

Menperin: RI perkuat kerja sama industri dengan Bangladesh-Sri Lanka

Indonesia konsisten memperkuat kerja sama industri dengan negara mitra, di antaranya Bangladesh dan Sri Lanka pada gelaran Konferensi Regional ...

Kopi Indonesia rambah pasar Balkan Eropa

Kopi Indonesia merambah pasar di kawasan Balkan Eropa dengan penandatanganan nota kesepahaman (MoU) antara sebuah produsen kopi Indonesia dan sebuah ...

BI: Pemulihan ekonomi RI perlu dukungan sektor keuangan yang solid

Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia (BI) Destry Damayanti mengatakan pemulihan ekonomi setelah terdampak pandemi COVID-19 memerlukan dukungan ...

Misi dagang di Dubai, pelaku usaha optimistis ekspor perhiasan melejit

Para pelaku usaha yang mengikuti misi dagang yang digelar Kementerian Perdagangan pada ajang Expo 2020 Dubai, Uni Emirat Arab, optimistis ekspor ...

Lonjakan harga komoditas bakal dongkrak ekspor RI hingga akhir 2021

Ekonom Center of Economic and Law Studies (Celios) Bhima Yudhistira memperkirakan harga komoditas yang kini melanjutkan lonjakan akan menjadi angin ...

Kemenperin pacu hilirisasi rumput laut tingkatkan pasar ekspor

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) berupaya memacu hilirisasi rumput laut agar semakin beragam produk turunannya dan memiliki nilai tambah besar, ...

Kejagung: Tak mau memberikan keterangan ada konsekuensinya

Direktur Penyidikan Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus (Dirdik Jampidsus) Kejaksaan Agung (Kejagung) Supardi, Rabu, memperingatkan ...

Dubes dorong JD.com fasilitasi produk Indonesia di ajang 11-11

Duta Besar RI untuk China Djauhari Oratmangun mendorong JD.com (Jingdong) memfasilitasi produk-produk usaha mikro, kecil, dan menengah dari Indonesia ...