Tag: ekonomi makro

Menteri Desa ikuti penyerahan hasil pemeriksaan keuangan 2019

Menteri Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi Abdul Halim Iskandar mengikuti secara daring penyampaian laporan hasil pemeriksaan atas ...

Pemerintah godok besaran Program Pemulihan Ekonomi Nasional 2021

Pemerintah melalui Badan Kebijakan Fiskal (BKF) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) sedang menggodok besaran Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) untuk tahun ...

Wall Street ditutup bervariasi, Indeks Dow Jones merosot 62,76 poin

Wall Street beragam pada akhir perdagangan Jumat (Sabtu pagi WIB), ketika investor mempertimbangkan prospek stimulus fiskal yang lebih besar terhadap ...

Pemerintah perkirakan realisasi KUR 2020 capai Rp160 triliun

Pemerintah memperkirakan realisasi kredit usaha rakyat (KUR) tahun 2020 mencapai Rp160 triliun atau lebih rendah dari target Rp190 triliun karena ...

Pemerintah ingin genjot KUR berbasis klaster

Pemerintah ingin menggenjot realisasi penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) kepada UMKM berbasis klaster karena dinilai mampu mempercepat pemulihan ...

BPK berikan empat catatan pada LKPP Tahun 2019

Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI memberikan empat catatan yang perlu menjadi perhatian DPR dan pemerintah terhadap Laporan Keuangan Pemerintah Tahun ...

BPK sampaikan LHP atas LKPP Tahun 2019 kepada DPR

Ketua Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Agung Firman Sampurna menyampaikan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Pusat ...

Anggota DPR ingin layanan internet lebih terjangkau warga

Anggota Komisi I DPR RI Sukamta menginginkan agar selama masa pandemi ini, berbagai perusahaan operator seluler dapat membuat layanan internet yang ...

AIIB setujui pinjaman satu miliar dolar bagi Indonesia atasi COVID-19

Bank Investasi Infrastruktur Asia (AIIB) menyetujui dana pinjaman sebesar satu miliar dolar AS atau senilai hampir Rp15 triliun kepada Pemerintah ...

Kemarin, usulan APBN 2021 hingga pasar khawatir gelombang II pandemi

Sejumlah informasi penting menghiasi berita ekonomi pada Senin (22/6) kemarin, mulai dari usulan penggunaan suku bunga Surat Berharga Negara (SBN) ...

Pemerintah dan DPR sepakati asumsi makro RAPBN 2021

Pemerintah dan Komisi XI DPR RI menyepakati besaran asumsi dasar ekonomi makro dan target pembangunan dalam Kerangka Ekonomi Makro dan Pokok-Pokok ...

Menkeu revisi asumsi makro RAPBN 2021

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati merevisi asumsi dasar ekonomi makro dalam Kebijakan Ekonomi Makro dan Pokok-Pokok Kebijakan Fiskal ...

Menkeu hadiri raker bersama Komisi XI bahas asumsi dasar RAPBN 2021

Menteri Keuangan Sri Mulyani mengikuti rapat kerja bersama Komisi XI DPR di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Senin (22/6/2020). Raker tersebut ...

Sri Mulyani usul perubahan asumsi dasar APBN 2021, dari SPN ke SBN

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengusulkan untuk menggunakan suku bunga Surat Berharga Negara (SBN) tenor lima atau 10 tahun dari ...

Banggar DPR minta Pemerintah-BI lakukan kebijakan beban bersama

Badan Anggaran DPR RI meminta pemerintah dan Bank Indonesia (BI) untuk melakukan kebijakan menanggung beban bersama (burden sharing) guna menekan ...