Tag: ekonomi makro

BI proyeksikan ekonomi ASEAN-5 tumbuh 5,6 persen pada 2024

Bank Indonesia (BI) memproyeksikan ekonomi ASEAN-5 akan tumbuh sebesar 5,6 persen pada 2024 dibanding tahun sebelumnya (year-on-year/yoy) atau ...

Kebijakan moneter China dukung pertumbuhan berkualitas tinggi

Kebijakan moneter yang hati-hati di China telah menghadirkan lingkungan keuangan yang menguntungkan bagi pembangunan berkualitas tinggi. Gubernur ...

Lavrov tuding Zelenskyy kriminalisasi perundingan damai dengan Rusia

Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy menganggap berunding dengan Moskow sebagai bentuk kejahatan, kata Menteri Luar Negeri Rusia Sergey Lavrov, ...

PM China: Kerja sama China-IMF bermanfaat bagi dunia internasional

Perdana Menteri (PM) China Li Keqiang mengatakan kerja sama erat yang sedang terjalin antara China dan Dana Moneter Internasional (International ...

KemenKopUKM: Peningkatan mutu SDM kunci UMKM bertahan di era disrupsi

Staf Ahli Menteri Koperasi dan Usaha Kecil Menengah Bidang Ekonomi Makro, Rulli Nuryanto mengungkapkan peningkatan kapasitas dan mutu ...

Pertemuan menkeu G20 di India sepakati penguatan pertumbuhan ekonomi

ANTARA - Para menteri keuangan dan gubernur bank sentral anggota G20 pada Sabtu (25/2) menegaskan kembali komitmen mereka untuk meningkatkan kerja ...

Gubernur Khofifah pastikan pemulihan ekonomi di Jatim membaik

Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa Khofifah memastikan pemulihan ekonomi di provinsi yang dipimpinnya terus membaik, seiring dengan iklim ...

India tidak ingin G20 bahas sanksi tambahan untuk Rusia

India tidak ingin negara-negara anggota G20 membahas sanksi tambahan terhadap Rusia yang melancarkan invasi ke Ukraina, ungkap enam pejabat senior ...

Airlangga: Target investasi 2024 capai Rp1.650 triliun

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan pemerintah menargetkan aliran masuk investasi pada 2024 mencapai Rp1.650 ...

Airlangga: Pertumbuhan ekonomi ditargetkan 5,3 - 5,7 persen di 2024

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan pemerintah menargetkan pertumbuhan ekonomi dapat mencapai 5,3 persen - 5,7 ...

Pemerintah bahas sejumlah tantangan ekonomi yang perlu diantisipasi

Pemerintah membahas sejumlah tantangan bidang perekonomian yang berpotensi terjadi di tahun 2023-2024 dan perlu diantisipasi, melalui sidang kabinet ...

Sri Mulyani dorong peran JICA dalam penyediaan energi RI makin besar

Menteri Keuangan (Menkeu) RI Sri Mulyani mendorong agar peran Badan Kerja Sama Internasional Jepang (Japan International Cooperation Agency/JICA) ...

Akamai Meluncurkan Akamai Connected Cloud dan Layanan Komputasi Cloud Baru

Akamai Technologies, Inc. (NASDAQ: AKAM), sebuah perusahaan cloud yang mendukung dan melindungi kehidupan online, hari ini meluncurkan Akamai ...

RI berpeluang tumbuh lebih baik pada akhir pelaksanaan RPJMN 2022-2023

Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala 1 Suharso Monoarfa menyatakan Indonesia berpeluang tumbuh lebih baik pada akhir pelaksanaan ...

Konsumsi China pulih cepat jadi awal yang baik di 2023

Konsumsi China pulih dengan cepat, dengan beberapa sektor hampir kembali ke level prapandemi. Rebound yang kuat mendorong pemerintah pusat dan ...