Tag: ekonomi jepang

Yen jatuh ke terendah 24 tahun, pemerintah peringatkan dampak ekonomi

Pemerintah Jepang mengatakan pada Jumat, bahwa penurunan cepat yen dapat merugikan ekonomi dan stabilitas pasar keuangan, ketika mata uang Jepang ...

BOJ peringatkan pemulihan rapuh, isyaratkan bunga rendah berkelanjutan

Anggota dewan bank sentral Jepang (BOJ) Junko Nakagawa pada Rabu, memperingatkan risiko terhadap ekonomi rapuh negara itu seperti kemungkinan ...

PM Jepang Kishida terinfeksi COVID-19

Perdana Menteri Jepang Fumio Kishida terinfeksi COVID-19 dan kini sedang dalam masa penyembuhan di kediaman resminya, menurut kantor PM pada ...

Ekonomi Jepang bangkit dari goncangan COVID, prospek global suram

Ekonomi Jepang rebound pada kecepatan yang lebih lambat dari perkiraan di kuartal kedua dari kemerosotan yang disebabkan oleh COVID, data menunjukkan ...

Jepang ambil langkah perangi inflasi karena harga naik berdampak besar

Perdana Menteri Jepang Fumio Kishida pada Jumat, mengatakan dia akan menginstruksikan pejabat-pejabat terkait di pemerintahannya untuk menerapkan ...

BOJ setujui perlunya suku bunga rendah, kenaikan upah kunci prospek

Pembuat kebijakan Bank Sentral Jepang (BOJ) melihat kenaikan upah sebagai kunci untuk mencapai target inflasi 2,0 persen secara berkelanjutan, ...

BOJ tahan kebijakan longgar, hindari kenaikan suku bunga jangka pendek

Bank Sentral Jepang (BOJ) memproyeksikan inflasi melebihi targetnya tahun ini dalam perkiraan baru yang dikeluarkan pada Kamis, tetapi mempertahankan ...

Jepang adakan pemakaman kenegaraan untuk Abe pada 27 September

Jepang merencanakan pemakaman kenegaraan pada 27 September 2022 untuk mantan perdana menteri Shinzo Abe yang ditembak mati ketika sedang ...

Yellen bertemu Gubernur BoJ saat tantangan ekonomi global meningkat

Menteri Keuangan AS Janet Yellen bertemu dengan Gubernur Bank Sentral Jepang (BoJ) Haruhiko Kuroda pada Selasa, Departemen Keuangan mengatakan, ...

Warga Jepang berduka atas pembunuhan eks PM Shinzo Abe

Para pelayat masih mendatangi lokasi pembunuhan mantan Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe di kota Nara, Jepang barat, Sabtu (9/7). Pemimpin Jepang ...

SBY sampaikan belasungkawa atas meninggalnya Shinzo Abe

Mantan Presiden Indonesia Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menyampaikan belasungkawa atas meninggalnya mantan Perdana Menteri (PM) Jepang Shinzo ...

Berpulangnya sang reformis ekonomi Jepang, Shinzo Abe

Publik Jepang dan dunia berduka atas wafatnya perdana menteri terlama di Jepang Shinzo Abe setelah mengalami insiden yang menyayat hati. Shinzo ...

BOJ jaga kebijakan longgar, Jepang tak terlalu terdampak inflasi dunia

Bank Sentral Jepang (BOJ) akan mempertahankan kebijakan moneter ultra-longgarnya karena ekonomi tidak terlalu terpengaruh oleh tren inflasi global, ...

"Rebound" pasar saham gagal, inflasi Inggris capai tertinggi 40 tahun

Rebound pasar saham kehabisan tenaga pada Rabu, karena kekhawatiran tentang prospek pertumbuhan ekonomi dan kenaikan inflasi menekan sentimen, ...

Pejabat BOJ abaikan perubahan kebijakan untuk melawan pelemahan yen

Pembuat kebijakan bank sentral Jepang (BOJ) mengatakan tidak pantas mengubah kebijakan moneter untuk tujuan mengendalikan nilai tukar, ringkasan ...