Celtics akhiri musim dengan 64 kemenangan
Tim terbaik di NBA Boston Celtics mengakhiri musim reguler 2023-2024 dengan 64 kemenangan dan hanya 18 kali kalah (64-18) seusai menyelesaikan laga ...
Tim terbaik di NBA Boston Celtics mengakhiri musim reguler 2023-2024 dengan 64 kemenangan dan hanya 18 kali kalah (64-18) seusai menyelesaikan laga ...
New York Knicks mengalahkan Chicago Bulls dengan skor 120-119 lewat babak tambahan waktu atau overtime dalam laga di Madison Square Garden New York, ...
Oklahoma City Thunder, Minnesota Timberwolves, dan Denver Nuggets sama-sama memiliki rekor 56 menang dan 25 kalah di sisa satu pertandingan terakhir ...
New York Knicks menang atas Brooklyn Nets dengan skor akhir 111-107 dalam laga di Madison Square Garden New York, Sabtu WIB, sekaligus mencatat rekor ...
Pemain bintang Cleveland Cavaliers Donovan Mitchell mencetak 33 poin dalam kemenangan melawan Indiana Pacers 129-120 di Rocket Mortgage Fieldhouse ...
Pelatih kawakan NBA, Stan Van Gundy, memuji Luka Doncic yang tampil bagus bersama Dallas Mavericks sepanjang musim ini sehinjgga tim ini mencapai ...
Pemain bintang Dallas Mavericks Kyrie Irving mencetak 48 poin dalam kemenangan timnya melawan Houston Rockets dengan skor akhir 147-136 dalam laga di ...
Dallas Mavericks mengakhiri rentetan enam kemenangan Golden State Warriors dengan mengalahkannya 108-106 dalam laga di American Airlines Center ...
Oklahoma City Thunder tetap menempati posisi puncak di klasemen Wilayah Barat usai mengalahkan Toronto Raptors dengan skor akhir 123-103 dalam laga ...
Buzzer beater Kyrie Irving membawa Dallas Mavericks menaklukkan Denver Nuggets dengan skor 107-105 pada pertandingan yang berlangsung di American ...
Pemimpin liga Boston Celtics mengalahkan Phoenix Suns dengan skor akhir 127-112 dalam laga di TD Garden Boston Massachusetts, Jumat WIB, yang lebih ...
Rekor tujuh triple-double berturut-turut bintang Dallas Mavericks Luka Doncic harus terhenti pada laga kemenangannya melawan Golden State Warriors ...
Nikola Jokic mencetak triple-double ke-21 selama NBA musim 2023-2024 ketika timnya Denver Nuggets menang 125-119 atas Toronto Raptors dalam laga di ...
Boston Celtics meraih kemenangan ke-50 selama musim NBA 2023-2024 usai mengalahkan Portland Trail Blazers 121-99 dalam laga di Moda Center Portland, ...
Rekor triple-double dengan catatan 30 poin atau lebih yang dibuat Luka Doncic dalam enam gim berturut-turut terputus saat Dallas Mavericks ...