Tag: djka

KAI operasikan semua jalur LRT Jabodebek mulai 18 Agustus 2023

PT Kereta Api Indonesia (KAI) akan mengoperasikan seluruh jalur kereta Light Rail Transit (LRT) Jabodebek mulai 18 Agustus 2023. "Kita ...

"Fee" proyek mengalir hingga pegawai Balai Perkeretaapian di Semarang

Pegawai Balai Teknik Perkeretaapian Kelas I Wilayah Jawa Bagian Tengah di Semarang memperoleh tambahan penghasilan yang bersumber dari ...

Masyarakat Ciputat ingin Stasiun Pondok Ranji buka akses ke Pertamina

Masyarakat ingin PT KAI dan Ditjen Perkeretaapian (DJKA) membuka kembali akses ke Kompleks Pertamina Pondok Ranji, Ciputat Timur, Tangerang Selatan ...

DJKA hentikan sementara uji coba operasional terbatas LRT Jabodebek

Direktorat Jenderal Perkeretaapian (DJKA) Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menghentikan sementara uji coba operasional terbatas Light Rail Transit ...

Sepekan, Kasus Ponpes Al-Zaytun hingga KPK panggil Menteri Perhubungan

Ragam peristiwa di Indonesia terjadi pada Senin (10/7) hingga Sabtu (15/7) disiarkan ANTARA dan masih layak anda baca kembali untuk informasi pagi ...

Kemarin, KPK panggil Menhub Budi hingga pelantikan Komjen Wahyu Widada

Ragam peristiwa hukum mewarnai pemberitaan nasional Jumat (14/7) mulai dari KPK panggil Menhub Budi Karya Sumadi hingga Komjen Wahyu Widada dilantik ...

KPK jadwalkan ulang pemeriksaan terhadap Menhub Budi Karya

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menjadwalkan ulang pemeriksaan terhadap Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi sebagai saksi kasus suap di ...

KPK panggil Menhub Budi Karya Sumadi

Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memanggil Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi sebagai saksi kasus dugaan suap di Direktorat Jenderal ...

KPK dalami aliran dana ke petinggi Kemenhub pada kasus korupsi DJKA

Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi sedang mendalami dugaan aliran dana dari PT Istana Putra Agung kepada sejumlah petinggi Kementerian Perhubungan ...

KPK dalami pengaturan lelang dalam kasus korupsi di DJKA

Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kini tengah mendalami soal dugaan pengaturan lelang di sejumlah proyek di lingkungan Direktorat Jenderal ...

KPK periksa empat orang telusuri aliran uang terkait korupsi di DJKA

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memeriksa empat orang sebagai saksi terkait aliran dana dalam kasus dugaan korupsi pembangunan dan perbaikan rel ...

Kontraktor proyek perkeretaapian setor fee atas permintaan PPK

Sejumlah perusahaan penyedia jasa konstruksi pelaksana pembangunan dan peningkatan jalur perkeretaapian memberikan fee atas proyek yang dikerjakannya ...

Kemenhub mengintensifkan pengujian LRT Jabodebek

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) mengintensifkan serangkaian pengujian Light Rail Transit (LRT) atau Lintas Rel Terpadu Jabodebek, baik dari sisi ...

KAI minta pengguna jalan gunakan perlintasan sebidang resmi

PT Kereta Api Indonesia (Persero) meminta pengguna jalan apabila melintas pada perpotongan jalur kereta api dan jalan agar menggunakan perlintasan ...

Ditjen Perkeretaapian Kemenhub ajukan anggaran 2024 Rp9,68 triliun

Direktorat Jenderal (Ditjen) Perkeretaapian Kementerian Perhubungan mengajukan anggaran tahun 2024 sebesar Rp9,68 triliun dengan salah satu prioritas ...