Tag: ditjen perumahan

Program Sejuta Rumah 2021 hingga Mei capai 312.290 unit

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menyatakan program Sejuta Rumah pada 2021 ini hingga akhir Mei tercatat mencapai angka 312.290 ...

Kementerian PUPR bangun rusun Rp2,4 miliar untuk Ponpes di Kulon Progo

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) membangun rumah susun (Rusun) senilai Rp2,4 miliar bagi para santri yang sedang menuntut ilmu ...

Kementerian PUPR: Rusun mahasiswa bantu tingkatkan keunggulan SDM

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menyatakan pembangunan rusun bagi mahasiswa di berbagai daerah merupakan upaya untuk membantu ...

Kementerian PUPR: Program bedah rumah atasi permasalahan RTLH

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menyatakan program Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya (BSPS) yang kerap disebut sebagai bedah ...

Ditjen Perumahan Kemen PUPR bantu rehabilitasi 1.200 rumah

ANTARA - Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah kembali mendapatkan Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya (BSPS) dari  Direktorat Jenderal Perumahan ...

Kementerian PUPR selesaikan pembangunan Rusun ASN di Ambon

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat melalui Direktorat Jenderal telah menyelesaikan pembangunan satu menara Rusun ASN Kementerian PUPR ...

Kementerian PUPR : 656 unit Sarhunta di Labuan Bajo selesai dibangun

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menyatakan telah berhasil menyelesaikan pembangunan 656 unit Sarana Hunian Pariwisata ...

Kementerian PUPR bangun 107 rumah khusus di Dompu NTB

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) bakal membangun 107 unit rumah khusus untuk masyarakat terdampak bencana alam banjir bandang ...

Kementerian PUPR siapkan Rp21,6 miliar bangun rusun ASN BPKP di Malut

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menyiapkan anggaran dengan total biaya Rp21,6 miliar untuk melaksanakan pembangunan rumah ...

Rumah khusus warga terdampak Bendungan Kuningan siap dihuni

Ditjen Perumahan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat memastikan rumah khusus untuk merelokasi warga yang terdampak pembangunan Bendungan ...

Kementerian PUPR nilai mendesak perumahan skala besar di Tangerang

Dirjen Perumahan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Khalawi Abdul Hamid menyatakan bahwa pengembangan perumahan berskala besar ...

Pandemi, Kementerian PUPR tingkatkan layanan informasi perumahan

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat bakal terus meningkatkan layanan kebutuhan informasi yang dibutuhkan berbagai kalangan masyarakat ...

Kementerian PUPR jajaki rencana bangun Kota Mandiri Tukang Indonesia

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Direktorat Jenderal Perumahan menjajaki rencana pembangunan Kota Mandiri Tukang ...

Kementerian PUPR bangun 1.000 rumah khusus relokasi bencana di NTT

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) bakal membangun sebanyak 1.000 unit rumah khusus untuk merelokasi masyarakat yang terdampak ...

Kementerian PUPR terapkan sistem pendataan rumah terdampak bencana

Direktorat Jenderal Perumahan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) mulai mengimplementasikan sistem informasi pendataan rumah ...