Tag: disiplin protokol kesehatan

Pasien positif COVID-19 di Bangkalan menurun

Jumlah pasien yang terkonfirmasi positif COVID-19 di Kabupaten Bangkalan, Jawa Timur, terus menurun dan hingga kini tinggal 10 orang yang menjalani ...

Ini perubahan ketentuan resepsi pernikahan saat PSBB transisi

Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria menyebutkan bahwa ada perubahan ketentuan resepsi pernikahan saat Pembatasan Sosial Berskala Besar ...

Evakuasi warga lereng Merapi di Tlogolele patuhi protokol kesehatan

Tim relawan gabungan bersama masyarakat melakukan evakuasi warga yang rentan di tiga dukuh di lereng Merapi Desa Tlogolele Kecamatan Selo ke tempat ...

Puan sebut kesuksesan Pilkada 2020 jadi agenda strategis DPR

Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Republik Indonesia Puan Maharani mengatakan kesuksesan penyelenggaraan pemilihan kepala daerah (Pilkada) 2020 ...

Satgas sebut kasus COVID-19 Indonesia relatif terkendali

Juru bicara Satuan Tugas (Satgas) Penanganan COVID-19 Prof. Wiku Adisasmito melihat perkembangan kasus COVID-19 di Indonesia relatif terkendali ...

Pemprov DKI umumkan turunnya keterpakaian tempat tidur pasien COVID-19

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta mengumumkan turunnya persentase keterpakaian tempat tidur isolasi harian meliputi ruang rawat inap maupun ruang ICU ...

Kapolda Aceh imbau masyarakat tidak perlu takut tes COVID-19

Kapolda Aceh Irjen Pol Wahyu Widada mengimbau masyarakat di provinsi itu tidak perlu takut dan khawatir menjalani tes COVID-19, terutama "rapid ...

PSBB transisi Jakarta diperpanjang hingga 22 November

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta kembali memperpanjang aturan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) Masa Transisi selama 14 hari atau terhitung ...

Satgas COVID-19 BUMN bagikan 1.000 masker di Candi Prambanan

Satuan Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, membagikan 1.000 masker ...

Kasus positif banyak, Singkawang-Kalbar gencarkan sosialisasi prokes

Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) COVID-19 Kota Singkawang, Provinsi Kalimantan Barat menggencarkan pemberian informasi serta sosialisasi ...

COVID-19 menurun, Banjarmasin siap buka wisata pasar terapung

Pemerintah Kota Banjarmasin akan membuka wisata Pasar Terapung menyusul menurunnya kasus COVID-19 di kota tersebut. "Karena kasus ...

Peserta Pilkada Bangka Tengah kampanyekan protokol kesehatan COVID-19

Peserta Pilkada di Kabupaten Bangka Tengah, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, mengampanyekan protokol kesehatan COVID-19 kepada ...

Sosok ibu dalam kampanye pencegahan COVID-19

Sosok ibu belakangan ini muncul gencar dalam kampanye pencegahan COVID-19 melalui pesan berkalimat tagar ingat pesan ibu, #ingatpesanibu, diikuti ...

Bertambah 3.778 positif COVID-19 di Indonesia jadi 429.574 kasus

Satuan Tugas Penanganan COVID-19 melaporkan terdapat penambahan kasus konfirmasi positif COVID-19 hingga Jumat pukul 12.00 WIB sebanyak 3.778 kasus, ...

KPPPA: Tetap jaga silaturahim dengan keluarga, namun harus tetap aman

Juru Bicara Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Ratna Susianawati mengatakan silaturahim dengan keluarga dan kerabat tetap ...