Tag: disinformasi

Agar platform digital "gercep" putus akses konten negatif

Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) tengah menyiapkan aturan turunan dari Peraturan Pemerintah (PP) nomor 43 tahun 2023 yang ...

OANA angkat isu perlindungan jurnalis di Palestina

Organisasi Kantor Berita se-Asia Pasifik (OANA) menekankan perlunya komitmen untuk melindungi jurnalis yang bertugas di wilayah konflik, termasuk ...

Hoaks! Video polisi takuti warga Rempang dengan parang

Jakarta (ANTARA/JACX) – Sebuah unggahan video berdurasi satu menit menarasikan bahwa polisi menenteng sebilah parang atau golok ketika ...

Kantor Berita se-Asia Pasifik bahas upaya pemberantasan disinformasi

Organisasi Kantor Berita se-Asia Pasifik (OANA) membahas upaya pemberantasan disinformasi yang terjadi saat ini di tengah belantara ...

Menkominfo: Hindari narasi memecah belah di ruang digital terkait Pemilu 2024

Menteri Komunikasi dan Informatika Budi Arie Setiadi mengajak seluruh elemen bangsa menjaga ruang digital yang sehat dengan menghindari narasi yang ...

Hoaks! Mahfud MD resmi gantikan Surya Paloh sebagai Ketum NasDem

Jakarta (ANTARA/JACX) – Sebuah unggahan YouTube menarasikan bahwa Surya Paloh dipecat dari jabatannya Ketua Umum Partai NasDem karena ...

Kemenkominfo perkuat kolaborasi tangkal konten negatif Pemilu 2024

Kementerian Komunikasi dan Informatika terus memperkuat kolaborasi untuk menangkal berbagai konten negatif dalam upaya menjaga Pemilihan Umum ...

Wamenkominfo ajak semua pihak antisipasi kekacauan informasi Pemilu

Wakil Menteri Komunikasi dan Informatika Nezar Patria mengajak semua elemen bangsa mengantisipasi potensi kekacauan informasi dalam Pemilihan Umum ...

Ketua Bawaslu Kepri sebut pentingnya kolaborasi tangkal hoaks pemilu

ANTARA - Ketua Badan Pengawas Pemilihan Umum Kepulauan Riau Zulhadril menyambut baik kerja sama antara Bawaslu dan Meta dalam portal ...

Hoaks! Gibran mengundurkan diri dari PDIP dan bergabung dengan Prabowo pada 14 Oktober

Jakarta (ANTARA/JACX) – Relawan pendukung Presiden Joko Widodo atau Projo resmi mendukung bakal calon presiden Prabowo Subianto pada ...

Disinformasi! Luhut mundur dari kabinet Jokowi karena sakit pada 11 Oktober

Jakarta (ANTARA/JACX) – Sebuah unggahan di Facebook menyebutkan Menteri Koordinator Kemaritiman dan Investasi (Marves) Luhut Binsar ...

Hoaks! Anies diciduk bareskim terkait dana judi kampanye

Jakarta (ANTARA/JACX) – Pendaftaran calon presiden dan calon wakil presiden akan dimulai pada 19 Oktober dan ditutup pada 25 ...

Hoaks! Video Luhut kritis di rumah sakit Singapura

Jakarta (ANTARA/JACX) – Menko Maritim dan Investasi (Marves) Luhut Binasar Pandjaitan menyatakan dalam akun Instagram pribadinya jika ...

Uni Eropa selidiki X atas konten perang Israel-Hamas

Uni Eropa (UE) secara resmi telah membuka penyelidikan terhadap X, platform yang sebelumnya dikenal sebagai Twitter, untuk memastikan bahwa platform ...

Kemenkopolhukam bahas antisipasi hoaks jelang pemilu di Kaltim

Kementerian Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Kemenkopolhukam) melakukan rapat koordinasi dengan sejumlah instansi dan komisioner ...