Tag: direhabilitasi

Polisi Hutan Saumlaki amankan 30 ekor Nuri Tanimbar

Polisi Hutan Seksi III Saumlaki, Maluku,  mengamankan 30 ekor burung Nuri Tanimbar di lokasi komplek Tanjung Batu Saumlaki, dari seorang ibu ...

Polisi Dumai tangkap pria penembak warga hingga tewas

Jajaran Kepolisian Resor (Polres) Dumai, Polda Riau menangkap H (38) pada Jumat dini hari, karena menjadi tersangka penembakan hingga tewas terhadap ...

BKSDA Jambi pasang kamera perangkap tangkap harimau pemangsa hewan

Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Provinsi Jambi memasang "camera trap" atau kamera yang dikendalikan dari jarak jauh dengan sensor ...

Vokalis band Sisitipsi MFL ajukan permohonan rehabilitasi

Vokalis grup band Sisitipsi Muhammad Fauzan Lubis (MFL) mengajukan permohonan rehabilitasi setelah sebelumnya ditetapkan polisi sebagai tersangka ...

Kriminal kemarin, kasus narkoba gitaris band hingga kasus KM50

Beragam berita kriminalitas di Kota Jakarta telah diwartakan Kantor Berita Antara, berikut rangkuman berita kriminalitas yang paling banyak menarik ...

Lemkapi: Nama baik terdakwa penembakan laskar FPI harus direhabilitasi

Direktur Eksekutif Lembaga Kajian Strategis Kepolisian Indonesia (Lemkapi) Dr Edi Hasibuan mengatakan nama baik dua polisi yang menjadi terdakwa ...

Puluhan jejak kaki harimau ditemukan BKSDA di Batanghari-Jambi

Petugas Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Provinsi Jambi menemukan puluhan jejak bekas kaki harimau Sumatera (phantera tigris Sumaterae) ...

Presiden Jokowi: Istana Negara di IKN dibangun di dataran tertinggi

Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan Istana Negara di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara, Kalimantan Timur, akan dibangun di dataran tertinggi ...

Bayi bekantan lahir di Bekantan Rescue Center Banjarmasin

Kejadian langka saat bayi bekantan lahir di Bekantan Rescue Center Banjarmasin yang dikelola Yayasan Sahabat Bekantan Indonesia (SBI), di bawah ...

Telur elang jawa menetas di TN Gunung Halimun Salak

Populasi dari elang jawa (Nisaetus bartelsi) bertambah setelah menetasnya telur spesies dilindungi dan terancam punah itu di Taman Nasional Gunung ...

BNPB gandeng mahasiswa di Sumbar petakan kerusakan gempa Pasaman

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menggandeng mahasiswa dari empat perguruan tinggi (PT) di Sumatera Barat untuk melakukan penilaian dan ...

Mewaspadai gerakan pengikut NII di Garut

Pengikut Negara Islam Indonesia (NII) di Kabupaten Garut, Jawa Barat, selama ini selalu menjadi sorotan publik, termasuk pemerintah, kenapa tidak? ...

Gempa rusak dinding kamar hunian Lapas Talu Pasaman

Gempa bermagnitudo 6,2 yang berpusat di Pasaman Barat, Sumatera Barat (Sumbar) pada Jumat sekitar pukul 08.39 WIB merusak dinding kamar hunian warga ...

BRGM tegaskan peran desa jadi ujung tombak rehabilitasi mangrove

Deputi Bidang Perencanaan dan Evaluasi Badan Restorasi Gambut dan Mangrove (BRGM) Satyawan Pudyatmoko menegaskan bahwa desa menjadi ujung tombak ...

Pemkot Bogor bantu rehabilitasi 4.286 rumah tak layak huni pada 2022

Pemerintah Kota Bogor, Jawa Barat, membantu rehabilitasi sebanyak 4.286 rumah tidak layak huni (RTLH) dengan anggaran sekitar Rp44,4 miliar pada ...