Tag: dipa

Pemerintah tugaskan Pelni penyelenggara PSO tol laut

Pemerintah dalam hal ini Kementerian Perhubungan menugaskan PT Pelayaran Nasional Indonesia (Pelni) sebagai badan penyelenggara Kewajiban Pelayanan ...

Jalur KA sepanjang 18,9 km akan membelah Lhokseumawe

Kota Lhokseumawe, Provinsi Aceh, akan dilintasi oleh kereta api sebagai salah satu sarana transportasi. Kepastian terhadap akan aktifnya sarana ...

Kontrak proyek infrastruktur 2016 akan diteken lebih cepat

Kontrak pelaksanaan proyek-proyek infrastruktur pemerintah yang dianggarkan di 2016 akan ditandatangani lebih cepat sehingga pelaksanaannya dapat ...

Kemenkeu pantau kinerja APBN hingga akhir tahun

Kementerian Keuangan memastikan bakal terus memantau kinerja penerimaan negara serta penyerapan belanja hingga akhir tahun agar defisit anggaran ...

Mentan: ada beberapa regulasi yang menghambat pertanian

Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman mengatakan ada beberapa regulasi yang selama ini menghambat pembangunan pertanian."Ada lima kebijakan yang ...

Hakim Tipikor butuh tambahan ruang dan tunjangan

Hakim yang bertugas di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Jakarta membutuhkan tambahan ruangan dan tunjangan. "Kita sering sidang ...

Kemdikbud anggarkan tunjangan profesi guru Rp80 triliun tahun depan

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) menganggarkan Rp80 triliun untuk tunjangan profesi bagi guru pegawai negeri sipil daerah dan guru ...

Komisi V DPR minta pengadaan 1.000 bus BRT dibatalkan

Anggota Komisi V DPR, Nizar Zahro, meminta Menteri Perhubungan, Ignatius Jonan, membatalkan pengadaan 1.000 Bus Rapid Transit (BRT) yang diajukan ...

Pemerintah bentuk tim evaluasi serapan anggaran

Sekretaris Kabinet (Seskab) Pramono Anung mengungkapkan pemerintah membentuk Tim Evaluasi Serapan Anggaran untuk menyelesaikan masalah dalam ...

Jero Wacik didakwa selewengkan Rp8,4 miliar

Jaksa mendakwa mantan Menteri Kementerian Kebudayaan dan Pariwisata Jero Wacik telah menyelewengkan Dana Operasional Menteri (DOM) untuk keperluan ...

Progres pembangunan Bendungan Reknamo 18,87 persen

Kepala Dinas Pekerjaan Umum Provinsi Nusa Tenggara Timur Andre Koreh mengatakan progres pembangunan Bendungan Reknamo di Kabupaten Kupang hingga ...

Kemenkeu : serapan anggaran kementerian ekonomi 34 persen

Kementerian Keuangan menyatakan serapan anggaran kementerian-kementerian sektor ekonomi, khususnya yang berada di bawah koordinasi Kementerian ...

Presiden: Ganti rugi untuk korban lumpur Lapindo selesai September

Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan pembayaran ganti rugi bagi warga korban lumpur dari proyek PT Lapindo Brantas Inc. di Sidoarjo, Jawa Timur, ...

BUMN usulkan PMN tunai 2016 Rp28,75 triliun

Kementerian BUMN mengusulkan pemberian Penyertaan Modal Negara (PMN) senilai Rp28,750 triliun kepada 22 perusahaan milik negara pada tahun anggaran ...

Ketua DPR kritik rendahnya penyerapan anggaran oleh pemerintah

Penyerapan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) oleh kementerian/lembaga yang masih rendah dikritik oleh Ketua DPR RI Setya ...