Tag: dinas pupr

Polda Malut menetapkan lagi dua tersangka kasus dugaan korupsi irigasi

Penyidik Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Direskrimsus) Polda Maluku Utara (Malut) menetapkan lagi dua orang tersangka dalam kasus dugaan korupsi ...

KPK perpanjang masa penahanan Bupati Langkat nonaktif dan kawan-kawan

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memperpanjang masa penahanan selama 30 hari ke depan terhadap lima tersangka kasus dugaan suap kegiatan pekerjaan ...

Penyuap Bupati Langkat nonaktif segera disidangkan dalam kasus suap

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyerahkan barang bukti dan tersangka Muara Perangin Angin (MP) dari pihak swasta/kontraktor ke penuntutan agar ...

MTQ Maluku di Saumlaki kebangkitan moderasi beragama di Maluku

Ketua Lembaga Pengembangan Tilawatil Quran (LPTQ) Provinsi Maluku Muhammad Marasabessy menyatakan pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ...

KPK memanggil 14 saksi kasus TPPU Bupati Banjarnegara nonaktif

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Kamis, memanggil 14 saksi dalam penyidikan kasus dugaan tindak pidana pencucian uang (TPPU) yang menjerat Bupati ...

KPK periksa Yudi Gunawan terkait pengerjaan proyek Dinas PUPR Langkat

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memeriksa wiraswasta Yudi Gunawan sebagai saksi guna mendalami pengerjaan proyek di Dinas Pekerjaan Umum dan ...

KPK telusuri penggunaan DID Tabanan tidak sesuai peruntukan

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menelusuri dugaan adanya penggunaan Dana Insentif Daerah (DID) Kabupaten Tabanan, Bali yang tidak sesuai ...

Jaksa KPK tuntut adik Bupati Lampung Utara empat tahun penjara

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Ikhsan Fernandi menuntut  adik kandung mantan Bupati Lampung Utara Agung Ilmu Mangkunegara, Akbar ...

KPK dalami pengerjaan proyek yang alirkan suap untuk Bupati Langkat

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mendalami pengerjaan proyek Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Langkat, Provinsi Sumatera Utara, yang di dalamnya ...

KPK sita aset senilai Rp10 miliar dalam kasus TPPU Budhi Sarwono

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyita berbagai aset senilai Rp10 miliar dalam kasus dugaan tindak pidana pencucian uang (TPPU) dengan tersangka ...

KPK panggil wiraswasta terkait dugaan korupsi Bupati nonaktif Langkat

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memanggil seorang wiraswasta Yudi Gunawan sebagai saksi dalam penyidikan kasus dugaan korupsi yang menjerat ...

KPK tetapkan Budhi Sarwono sebagai tersangka pencucian uang

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menetapkan Bupati Banjarnegara nonaktif Budhi Sarwono (BS) sebagai tersangka kasus dugaan tindak pidana pencucian ...

KPK panggil 12 saksi kasus dugaan TPPU Bupati nonaktif Probolinggo

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Selasa, memanggil 12 saksi untuk tersangka Bupati nonaktif Probolinggo Puput Tantriana Sari (PTS) dalam ...

KPK dalami aliran uang "fee" proyek yang diterima Bupati Langkat

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mendalami dugaan adanya sejumlah aliran uang yang diterima tersangka Bupati Langkat nonaktif Terbit Rencana ...

KPK panggil wiraswasta sebagai saksi kasus korupsi Bupati Langkat

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memanggil salah seorang wiraswasta, yaitu Muhamad Yusuf Kaban sebagai saksi dalam penyidikan kasus dugaan korupsi ...